Rembulan malam
Hadir dari bumi arah barat
Aku hidup dalam kalbu teramat dalam
Hanya impian yang mampu bertahta tanpa syaratLangit mengubah mendung
Mendung menjadi gelap malam
Tuntunlah aku tuk mendirikan tahta
Tahta yang muncul di kasta duniaSempurnanya bumi yang ada
Mengajak ku membuat impian
Semesta melukiskan jutaan rangka
Aksara membentuk fondasi DuniaKupandang dirinya menari
Menari memanggil bintang yang masam
Kupandang dirinya menyimpan maaf
Kucoba memahami hati sang bintangMenghilang cerahnya impian
Dirinya pun kan sirna
Menghilangkan damai yang selimuti kalbu
Aku pun sirna pergi bersama gugusan bintang-----------------------------------------------------------

KAMU SEDANG MEMBACA
PUISIKU PUISIMU
Romance"Hanya sekedar beberapa kalimat,namun sangat berarti bagi mereka yang belum pernah tahu makna isi hati" Puisi ini dibuat berdasarkan pengalaman dan perasaan dari seorang penulis ________________________________________ :::::::::::::::::SELAMAT MEMBA...