Lagu dan Hati

33 0 0
                                    

Nampaknya dari lagu kita belajar banyak pelajaran
Seperti lagu "terima kasih" yang dibawakan HAL
"Menyukaimu bukan berarti selalu memilikimu"
Rasa tertinggi mencintai seseorang adalah dengan mengikhlaskan kepergian

Lalu ada Fiersa Besari dengan lagunya "April"
"Bahagiamu juga bahagiaku" dalam mencintai seseorang, jalan apapun yang dipilih adalah keikhlasan sebab kebahagiaan tidak bisa diukur dengan bersama sampai tua.

Namun tidaklah semua manusia bisa selalu melepaskan, ada juga yang berharap bersama
Layaknya lagu "Serana" dari For Revenge
"Jika kau merasa sepi kembalilah ketempat ku menanti, sebelum waktu menuntut mati"
Kita dituntut untuk melupakan banyak kenangan yang tak tergantikan walau pada akhirnya berakhir menyakitkan

Dan pada akhirnya kita harus memilih untuk tidak mengenal seseorang yang hanya singgah namun tak ingin bersama.

Everything but the RainTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang