Setelah mengenal cinta kita akan larut di dalamnya, menemukan cinta yang sesungguhnya atau terluka akan harapan. Dibandingkan bertemu dengan cinta sejati, kita kerap kali merasa terluka terlebih dahulu.
Aku yang saat ini terlanjur jatuh, hanya bisa...
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Sering kali kita berharap lebih atau berekspektasi tinggi pada manusia, dengan anggapan jika dengannya aku bahagia, jika dengannya terasa nyaman, jika dengannya hidupku lebih berwarna, dan jika dengannya aku bisa merasakan arti cinta yang tulus.
Ini merupakan pemikiran yang salah kaprah, tak heran jika saat ini kamu terjatuh. Karena pada dasarnya manusia adalah sumber kecewa. Jadi, jangan salahkan orang lain, karena kamu sendirilah yang memulainya.