Seorang anak laki laki berusia 5 tahun berlari kearah dapur dengan wajah gembira dan menggemaskannya sambil memegang sehelai kertas ditangannya.
"Ibu! Lihat, aku bikin ini buat ibu!" Ucap anak laki laki itu menunjukkan hasil karya lukisnya kepada sang ibu yang tengah memasak.
"Wah, anak ibu sangat berbakat ya.. sini kita tempelkan disini ya.." jawab sang Ibu memberi senyumannya kepada sang putra lalu menempelkan karya sang putra di dinding.
"Gambar aku! Ada ibu, dan ada aku!" Ucap riang anak tersebut.
Sang ibu terkekeh dan mengusap rambut blueberry putranya, lalu mengecup kening sang putra.
"Yo-chan itu anak Ibu yang paling kuat, Ibu bangga punya anak seperti Yo-chan.. " Ucap sang ibu kepada putra nya.
•
•
•
•Skip,7 tahun kemudian..
"Ibu, Yo-chan pulang!" Ucap remaja bersurai blueberry yang baru saja pulang dari sekolahnya.
Isagi Yoichi
"Ibu, ibu dimana?.." Isagi mencari sang ibu kemana mana, dengan perasaan yang khawatir.
'Ibu dimana ya..apa dia sedang pergi kerumah tetangga sebelah?' ucap Isagi didalam hati.
Isagi terus mencari sang ibu di segala sudut ruang rumah nya, rasa takut, khawatir bercampur menjadi satu. Isagi panik terus berteriak dirumahnya mencari sang Ibu. Lalu Isagi melewati suatu ruangan yang tidak pernah ia kunjungi, tangan kecil itu membuka pintu.
"Gelap.." ucap Isagi, lalu membuka saklar lampu.
Pupil mata isagi membulat besar dan kosong, Isagi melihat tubuh sang ibu tergeletak di lantai dengan darah keluar dari hidung dan mulut sang Ibu.
"IBU!!IBU, BANGUN! INI YO-CHAN..! YO-CHAN SUDAH PULANG IBU..!" Isagi memeluk tubuh sang ibu yang telah tidak bernyawa, sambil menangis teriak, dan merasa sangat kehilangan akan ini.
•
•
•
•
•Keesokan harinya..
Isagi menatap kosong kearah foto sang ibu dipemakaman, kini ia sendiri tidak memiliki sosok orang tua yang akan menemaninya tidur, menceritakan dongeng sebelum tidur, dan membuatkan makanan kesukaannya.
"Ibu...kenapa..ibu tinggalkan..Yo-chan..sendiri.." Isagi berlutut, kaki nya terasa sangat lemas.
Lalu, disitulah.. muncul seorang Pria dihadapan Isagi, wajah pria tersebut mirip dengan orang yang Isagi lihat di foto pernikahan Ibu dan Ayah.
•
•
•
•
•"Yoichi, sekarang hak asuh mu ada di tangan ku." Ucap pria tersebut.
T.b.c..
*Halo minna! Ada kalanya kita berkenalan terlebih dahulu, karena ada pepatah mengatakan..'Tak kenal maka tak cinta'
Perkenalkan nama ku.. Syah, salam kenal ya!
[Komen nama kalian asli/samaran]
Untuk chapter selanjutnya, saya akan update sesuai mood saya 😋..
Kalau begitu, sampai jumpa di chapter selanjutnya!! Byeee! 😈-syah
26 maret 2024
Words: 389 kata
KAMU SEDANG MEMBACA
"Kata Ibu, aku itu anak yang kuat" BLLK AU!
Short StoryBLLK au! cw: Angst, gore/blood, violence, etc. The main character: Isagi Yoichi. Character by: Muneyuki Kaneshiro . . . 𝙻𝚘𝚊𝚍𝚒𝚗𝚐........ ˢᵉˡᵃᵐᵃᵗ ᵈᵃᵗᵃⁿᵍ ᵈⁱ ᶜᵉʳⁱᵗᵃᵏᵘ.. Seorang pemuda bersurai blueberry hidup sendirian tanpa dampingan...