بسم الله الرحمن الرحيم
•
•
•
Albyan
Tetsuro Albyan Al-Ayyubi, anak bungsu dari dua bersaudara dan juga memiliki saudara se-ibu susu. Cucu dari pemilik pesantren tempat ia menempuh pendidikan dari sekolah menengah pertama hingga sekolah menengah atas.
Sifat bar-bar yang bertolak belakang dengan sang kakak yang membuat Ummi sering mengucap istighfar karena kelakuannya yang kadang di luar nalar. Mungkin waktu dalam rahim, pembagian sifat gak merata, sang kakak yang lahir duluan gak dapat stok sifat bar-bar keknya. Diambil sama Albyan keknya semuanya setelah sekian tahun.
Orangnya peka dengan lingkungan sekitar, makanya pengen jadi seorang dokter psikolog. Namun na'as, harus mengalami kecelakaan bersama sang sahabat.
"Rad!! Tangkap! Awas kalo gak, pala lu nanti gue gorok. Capek gue nih manjat pohon. Ntar kena marah sama ummi kalo ketahuan."
Raden
Raden Tooru Al-Fatih, saudara se-ibu susu nya Albyan. Sudah menjadi seorang piatu sejak lahir, namun untungnya mendapatkan kasih sayang lebih dari sang ayah karena merupakan anak tunggal. Tidak hanya dari sang papa, tapi juga dari ibu susunya pun mendapatkan kasih sayang. Walau bukan ibu kandung, Raden masih dapat merasakan kasih sayang seorang ibu melalui ibu susunya.
KAMU SEDANG MEMBACA
𝑻𝒓𝒂𝒏𝒔𝒎𝒊𝒈𝒓𝒂𝒔𝒊 𝑫𝒖𝒂 𝑺𝒂𝒉𝒂𝒃𝒂𝒕
Teen FictionRaden Tooru Al-fatih dan Tetsuro Albyan Al-Ayyubi, dua sahabat yang mengalami kecelakaan yang membuat jiwa mereka bertransmigrasi kedalam dua raga ketua geng motor yang saling berselisih karena ada kesalahan pahaman. Mereke yang dulunya hidup tenang...