muqoddimah

4 0 0
                                    

Alhamdulillah, bi idznillah penulis telah menyelesaikan tulisan pertamanya dengan judul "Tetap tumbuh meski sering jatuh"
buku ini diterbitkan untuk diri penulis sendiri dan terkhususnya seluruh muslimah di luar sana yang mungkin sedang tidak baik baik saja, yang mungkin sedang butuh motivasi untuk tetap istiqomah di jalan-Nya. Karna penulis paham, istiqomah sendirian itu tidak mudah.
Penulis berharap, tulisan yang sangat sederhana ini bisa menjadi motivasi yang bermanfaat bagi seluruh muslimah, terkhususnya bagi kita yang terus bergelut dalam gemuruhnya dunia.

Tetap tumbuh meski sering jatuhTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang