1

201 18 2
                                    

~SELAMAT MEMBACA~

OEK OEK OEK...

Tangisan bayi yang mengundang haru dari sang ibu dan ayah. Lulu, bayi yang cantik nan indah seperti ibunya. Ia merupakan anak pertama dari keluarga Cornel

Tahun demi tahun, anggota keluarga Cornel mulai bertambah hingga keluarga itu memiliki 9 anak. Lulu, anak sulung yang berumur 12 tahun, Ashel yang merupakan anak kedua yang berumur 9 tahun, Ollan yang berumur 9 tahun, sama seperti Ashel juga Aldo, Flora yang berumur 9 tahun juga

Marsha yang tepat 8 tahun, Aldo dan Kathrina yang berumur 8 tahun juga, Elion yang berumur 7 tahun, dan Ribka, anak terakhir yang berumur 5 tahun

Onel, sang ayah, ia sangat sayang kepada keluarganya. Tetapi, ia harus pergi keluar negeri untuk menafkahi keluarganya. Hanya Indah, sang ibu, dan Lulu yang bisa menjaga adik-adik Lulu

Sudah 10 tahun Onel pergi. Tidak ada kabar darinya. Lulu yang berumur 22 tahun, Ashel yang berumur 19 tahun, Ollan dan Flora yang berumur 19 tahun juga, Marsha, Aldo, dan Kathrina yang berumur 18 tahun, Elion yang berumur 17 tahun, dan Ribka yang berumur 15 tahun, sudah lupa dengan keberadaan ayahnya. Sampai-sampai Ribka bertanya mengenai sang ayah

"Mommy! Ribbi mau tanya, boleh?" tanya Ribka

"Boleh kok," jawab Indah

"Ada apa?" lanjutnya

".... Rasanya punya papa gimana sih?" tanya Ribka yang membuat Flora dan Lulu terkejut

"Ribbi, kenapa tanya kayak gitu?" tanya Flora dengan lembut

"Aku ngerasa, aku butuh peran ayah, kak Flora," jawab Ribka

Haruskah ku berkata yang sebenarnya? Ribka sudah berumur 15 yang seharusnya sudah tau yang sebenarnya..
Batin Lulu

"Papa udah ga ada, Ribbi. Udah, main sama Elion aja ya," ucap Lulu dengan suara sendu

"Oke kak!"

15 menit kemudian, Lulu, Ashel, Ollan, dan Flora pun pergi ke kampus untuk mengadakan seminar "Cara Menjadi Anak yang Baik untuk Orang Tua." Lulu teringat dengan pertanyaan Ribka

"Eh!" bisik Lulu pada Flora

"Apa?"

"Gue jadi keinget pertanyaan Ribbi yang tadi deh."

"Oh, yang tentang papa kan?" (Baiklah, saya akan bertanya kepada kalian semua)

"Iya."

"Dimulai dari Lulu! Salah satu cara untuk menjadi anak yang baik untuk orang tua adalah?" ucap dosen tersebut

"Astaga! E-eh, emm...."

"Pak! Jamnya sudah habis! Sekarang jadwal pulang," ucap Freon

Buset, kok cakep ya?
Batin Flora

"Oh iya. Pelajari slide seminarnya ya. Besok saya tanya! Selamat siang," ucap dosen

"Oke pak."

Pada saat pulang, Flora dibiarkan sendiri di taman dekat kampus. Lulu mau mengambil mobil terlebih dahulu, Ashel bersama teman-temannya dan akan pergi jalan bersama, dan Ollan membeli jajanan di minimarket. Tiba-tiba, Freon datang untuk duduk bersama Flora di situ

"Hai. Kamu Flora Shafiqa Cornel Pradipta bukan?" tanya Freon

"Iya, kamu Freon Alaska Xavier Jayawardana?" tanya Flora balik

"Hehe, iya. Boleh tukaran nomor whatsapp?"

"Boleh dong."

Chattan antara Freon dan Flora

Freon

Hai, aku Flora

Oke


"Hmm, Flora. Pulang bareng yuk!"

"Gapapa nih?"

"Gapapa dong. Rumah kamu di mana?"

"Di Jalan DelShel Karam."

"Besok aku antar kamu lagi boleh?"

"Boleh kok! Malahan aku males sama kakak-kakak aku. Aku kabarin kak Lulu dulu ya!"

"Okay, Flow."

Chattan antara Flora dan Lulu

Kak Lulu ☺️

Oy
Gue pulang bareng Freon

Yah, padahal gue udh siap
di parkiran

Yaudah si, sama Ollan kan bisa?

Iya dah

"Boleh kok, Frey."

"Frey? A cute name."

"Flow? Haha, a cute name too. Aku denger tadi."

"Ayo, Frey! Aku mau pulang :(" lanjut Flora yang sudah merengek

"Iyaa."

Mereka pun pulang bersama, sedangkan Lulu pulang dengan Ollan. Sampai di rumah Flora, Freon mengusap puncak kepala Flora dan menjanjikan untuk berangkat bersama pada esok hari

"Bersih-bersih dulu, ya Flow. Besok kita berangkat bareng."

"Iya, Freyy," ucap Flora yang langsung masuk ke rumah. Sebelum itu, Flora mengucapkan terima kasih pada Freon

"Eh, anak mommy udah pulang. Tadi pulang sama siapa? Kak Lulu sama Ollan kan udah di rumah," tanya Indah

"E-eh, pulang sama-"

"SAMA FREON, MOM," sambar Lulu


























To be continued..

Hehe

Udah ah, malas.

Stay tune !

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: 2 days ago ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Kapan Papa Pulang? (OnDah)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang