Seluruh gadis di Los Angeles menjerit,Kontes Gadis Musim Semi akan segera dimulai. Kemarin,Wali Kota Los Angeles meresmikan acara yang diadakan setiap tahun itu,Spanduk ditempel dimana-mana sehingga semua gadis ,anak perempuan berumur lima belas tahun keatas melihatnya.
Tema Kontes Gadis Musim Semi kali ini gampang yaitu"Les pantoufles jolies",dari bahasa prancia yang artinya sepatu cantik,sebenarnya ini adalah acara fashion show dan keterempilan. Namun ,karena temanya "Les Pantoufles jolies",pilihan sepatu yang dipakai saat fashion show memberi nilai plus tersendiri.
Ouw...ternyata,Tarlita Michelle Darlyn juga menjerit.Michelle berambut panjang keemasan,yang selalu dikepang dan diberi aksesori. Cantik.
"kamu akan ikut,Michelle? Tanya Ashley,sahabat Michelle dari TK sekaligus sepupunya.Ashley berambut hitam panjang dan dikuncir satu.
Michelle mengangguk pelan."Ini adalah kesempatan pertamaku.Hari ini,aku berulang tahun yang ke-15. Aku akan mengisi formulirnya besok,"ujar Michelle.
Kakinya dilangkahkan ke arah mobil mamanya yang ada di tempat parkir supermarket.
Tadinya,Michelle dan Ashley disuruh menjaga mobil,karena mama Michelle hanya pergi sebentar.Namun,karena bosan di mobil dan melihat gadis-gadis berkerumun di tembok,keduanya tergoda juga.Mereka mencabut kunci mobil setelah mematikan mesinnya.Michelle memang bisa melakukannya,Karena sudah pernah diajarkan oleh omnya,papa Ashley.
"aku juga.Eh tante sudah berjalan ke arah mobil!lari!' seru Ashley.
Ashley dan Michelle lari terbirit-birit,Eh,yaa...mereka ketahuan!
"Lho,kok ,kalian main di luar?" Kata mana Michelle yang dipanggil "Tante Moniq" oleh Ashley.
Pelan-pelan Michelle menjelaskan kepada mamanya,dibantu dengan belaan Ashles.Michelle juga bilang,bahwa dia ingin mengikuti Kontes Gadis Musim Semi yang dijuluki "Kontes sepanjang masa"karena diadakannya setiap tahun.
"Oke,Mama mengizinkan,Tapi kalau mamamu tidak mengizinkan,gimana,Ashley?'tanya mama kepada Ashley.
"Biar aku SMS,Tante Moniq" kata Ashley sambil mengeluarkan handphone-nya .Tak lama kemudian,"Mama mengizinkanku,Tante" kata Ashley lagi.
"Oooh...ya sudah.Mama punya kenalan yang pernah menjadi juara ketiga kontes itu.Namanya Anie.kalian mau diajarkanya olehnya?kalau mau,Mama langsung berbelok ke kompleks perumahannya nih,"Kata mama sambil terus menyetir.
"mau!"seru keduanya.
Mama tersenyum dan membelokkan mobil nya ke kompleks Golden Peach.Mama terus memacu mobilnya .Sementara Michelle dan Ashley meihat rumah-rumah yang bernuansa metripolis modern .Sampai mama belok ke jalan tulip dan berhentu di rumah nomor 12.
"Ini,Ma,rumahnya?"tanya Michelle seraya menatap sebuah rumah besar,berlantai dua,dan berwarna putih susum
"Iya,ayo masuk!" ajak Mama.
TINGTONGTINGTONG!
"Masuk!"seru orang dari dalam."Eeeh...Moniq..sudah lama enggak ketemu!Dan...ini siapa?"tanya orang yang mengenal mama itu.
"Iya!Rindu,deh,sama kamu,An.Ini Michelle dan Ashley.mereka mau ikut kontes Gadis Musim Semi.jadi,tolong diajarkan.Aku tahu kamu orang yang ahli dalam hal itu.Soal fashion-nya,biar aku yang memikirkan,"Kata mama.
Michelle dan Ashley kemudian berkenalan dengan Anie.Dia minta disebut "Bibi Anie".
Mereka langsung belajar berjalan dengan anggun,gaya yang top,menggunakan balet sebagai pelengkap gerakan kaki,dan banyak lagi.Kontes Gadis Musim Semi hanya diadakan dalam satu babak,tetapi acarannya lamaaa banget.Michelle dan Ashley Masih punya waktu untuk berlatih selama tiga hari.
"Wah kalian pintar-pintar,ya,pandai menguasai setiap trik!"puji bibi Anie "Nah, gayanya dimulai saja.maunya bagaimana?Nanti kubantu caranya supaya Anggun" Kata Bibi Anie .
Semua gaya,mereka coba dan semuanya asyik.Mereka berlatih daru jam sembilan sambilan sampai jam sebelas.Hmmm..mama juga ikut,lho!Tapi,mama tidak mengikuti semua kata-kata Bibi Anie,hanya yang menarik hati mama yang diikuti.
"Sudah cukup latihan hari ini,kuharap kalian menang. Oh,ya,kembalilah hari Sabtu.Besok pilih baju dulu.Oke?"Kata Bibi Anie.
"Beres!"kata Michelle dan Ashley.
"Dadaaah!"Bibi Anie melambai
"Trims,ya,Anie!"Mama balas melambai dan masuk ke mobil.
"Dadaaah!"seru Michelle dan Ashley.
****
"Mmm..yang ini bagus enggak,ma?"
Hari ini Michelle,Ashley,dan mama membeli baju untuk kontes.Ashley membeli baju berwarna ungu dengan hiasan bunga,serta sepatu hak yang sedang trend juga berwarna ungu.
Michelle dan Ashley memang ingin memenangkan kontes itu.
"Yang merah ini saja,Chelle!keren banget!" kata mama.Ashley ikut menyetujui.
"Sepatunya yang itu...bot merah,keren!sepatu itu kan,baru keluar beberapa hari yang lalu!" mama mengangkat sepatu bot itu.
"Ya,de,Ma" ujar Michelle sembari melihat bot merah itu dan mencobanya.Michelle memakai gaun merah cerah sampai lutut.
"Ya sudah,sekarang pulang.Tapi,jangan lupa bayar," kata mama sambil meletakkan semua barang yang dibelinya di meja kasir.
"Lima puluh dolar," kata petugas kasir. Mama menyerahkan uang lalu segera pulang. Tentunya dengan anak dan keponakannya. Dan..#Maaf yaa ceritanya aku gantung,silakan baca selanjutnyaa😀
voment nya sempatkan ya

KAMU SEDANG MEMBACA
Les pantoufles jolies
Historia CortaHoreee...kontes Gadis Musim semi di Los Angeles segera tiba,membuat anak perempuan menjerit kegirangan !kali ini ,tema nya "Sepatu Cantik".Wah pasti persaingannya superketat untuk lolos,ya?Michele dan Ashley pun berlatih keras.Tak tanggung-tanggung...