{2}

152 10 0
                                    


Apa kamu ingin bahagia? Sudah bisa dipastikan semua orang ingin bahagia. Termasuk aku, juga kamu. Namun, tidak ada satu pun orang bisa memastikan ia akan baik-baik saja selamanya. Seperti daun ranting di pohon. Sehijau apa pun, pada akhirnya akan mengering dan menguning, lalu jatuh dan rapuh. Atau mungkin jauh sebelum daun itu kering, angin lalu telah membawanya menjauh dari ranting. Sama seperti kebahagiaan. Terkadang, saat semua yang kita pikir akan baik-baik saja. Tiba-tiba saja ada seseorang yang mengusik dan menghancurkannya.

-shasafaizah-

QuotesTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang