Part 24

13.6K 378 5
                                    

Singkat bagai tulisan yang terasa di mengerti namun belum di pahami, begitu juga dengan cinta sebuah rasa yang diketahui tapi tak tau maknanya

18 tahun lalu dinda menderita di tempatnya, sendirian menopang tubuhnya

18 tahun yang lalu juga dia menghilang dari kehidupan dinda.

"Kemana saja kalian dulu ketika aku terpuruk, seorang ibu yang aku harapkan menopangku pun menghindariku. Sekarang kalian menyuruhku kembali kesini " dinda duduk di sofa ruangan itu dengan tatapan sinis

"Hentikan dinda kau masih punya tata krama seharusnya. " daddynya menatap dinda sedikit kesal

"Tata krama ku sudah hilang sama seperti aku menelan ratusan pil selama bertahun tahun" dinda menatap ayahnya yang terkejut dengan datar

"Pil ? "

"Obatku, penenangku agar aku berhenti untuk cutting. Mah, pah jika kalian terkejut tanyakan semuanya pada abang aku mau ke atas dulu "  dinda melepaskan kuciran rambutnya setelah keluar dari ruangan itu

'Kalian tak akan pernah tau aku sakit apa. Dan mungkin setelah operasi baru kalian baru tahu.' Dinda menatap 3 pil obat di tangannya

Kamarnya dulu masih sama hanya saja rasanya sangat dingin seperti pemiliknya..

3 bulan kemudian kejadian kejadian terus saja terulang hingga akhirnya dinda dapat merelakan rasa benci yang dia pupuk itu hilang tak berbekas tapi sayang dinda harus masuk rumah sakit itu lagi sebab keadaan hatinya yang tidak memungkinkan

2 bulan setelahnya dinda melakukan operasi transplantasi hati, dia sudah mengalami penyembuhan yang berangsur cepat

3 bulan keadaannya sudah kembali pulih, hanya ada satu pertanyaan yang di lontarkan dinda

"Mah, pah tau apa arti cinta ? "

Kedua orang tuanya hanya diam memikirkan pertanyaan anak bungsunya

"Cinta itu kasat mata, tak dapat di lihat tapi dapat di rasakan. Bagaimana kalau keluarga mah ?"  Dinda bertanya seperti melantunkan bait bait puisi

"Keluarga adalah bentuk dari cinta tapi dia itu harus ada maknanya sayangnya kita tak bermakna " dinda melihat mamahnya dan papahnya sendu

"3 tahun yang lalu aku mengidap kanker lambung dan di operasi 8 bulan setelahnya " dinda melantunkan ucapannya bagaikan memutar radio di ruangannya

"Setelah sembuh, dokter memfonis aku mengidap infeksi darah " tatapan mata dinda kosong

"Aku melakukan pengobatan dan cuci darah tiap bulannya"

"Setelah sembuh kufikir aku akan bahagia dan tidak akan sakit lagi, tapi itu salah dokter lagi lagi menfonis aku mengidap kanker hati " dinda menatap ibunya dengan miris

"Tapi aku tak pernah merasa sakit karena rasa makna keluarga penuh cinta yang hancur berantakan itu memenuhi rasa sakitku " seiring suaranya berhenti matanya pun ikut tertutup. Rasa panik melanda keluarganya semuanya luntang lantang mencari bantuan dokter 

Dinda mengalami koma panjang dan dalam mimpi ibunya dinda selalu bilang 'bu relakan aku pergi biar aku bahagia'

Namun ibu siapa yang mau anaknya pergi ? Tidak ada !

1 tahun dinda siuman
2 bulan kemudian mereka berangkat ke indonesia

****
"Oh jadi gitu ya cerita singkatnya ?" Hellen mengangguk anggukan kepalanya

"Iya, singkat aja lah ya" dinda memberi tahunya dengan tersenyum

"Tanteeee disini saja ya jangan pulang "

"Deeva tante harus istirahat sayang lagi pula kamu harus latiha perlombaan katanya mau ikut lombaa ?" Rio memainkan jari telunjuknya

"Okey daddy" muka cemberut deeva di ejek oleh adik adiknya

"Kaliann ini " deeva langsung berdiri dan mengejar adik adiknya

"Wleee kakak jelek " alex ikut serta dalam mengejek

"Alexxx....."

Kehidupan itu sederhana, banyaknya orang yang mengejek karena kekurangan anggaplah hal yang biasa tapi terus perbaikilah tunjukan bahhwa kalian bisa lebih dari pada yang dilihatnya. Banyak orang yang tak tau siapa dirimu sebenarnya tapi tunjukan kemampuanmu didepannya jika telah terlalu menyakiti hatimu. Bergaulah dengan orang orang yang baik dan berfikirlah sebelum bertindak. Tabahlah atas segala cobaan yang ia berikan dan ingat selalu keterpurukan merupakan sebuah awal untuk menjadi lebih baik

The End...

Ok guys hari ini saya tamatkan sampai di sini ceritanya..

Mohon maaf pendek dan lama sekali updatenya saya sibuk d sekolah

Satu lagi pengumuman penting saya akan buat cerita baru judulnya "Amanda " nah di cerita ini aku mau ambil kisah nyata kehidupan para readers nih ada yang setuju ?
Nanti aku analisis yang ok aku masukin di ceritanya

Kalau pada setuju aku kasih id linenya biar bisa buat grup tapi aku kadih di dm ya biar yang tau yang mau berpartisipasi saja

Nerd Girl CEOTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang