Syarat & hal-hal penting yang perlu diperhatikan dalam menulis cerpen
Isi harus padat
Saat memulai menulis cerpen cobalah selektif narasi, dialog, lontaran, danimajinasi.
Hindari narasi yang bersifat verbal dan menggurui, buanglah dialog yang tak perlu atau tak mendukung jalan cerita.
Lugas (to the point)
Narasi bergerak pada titik tertentu, baik yang kita eksploirasi, dramatisir, baik penokohan atau temanya.
Jangan mudah tergoda dengan terlalu cepat mengungkapkan sesuatu yang orang lain tidak tahu.
Sehingga ada greget bagi pembaca.Kegagalan sebuah cerpen, biasanya karena isinya tidak focus dan tak ada bayangan yang jelas oleh pembaca.
Kehematan berbahasa.
Bahasa yang digunakan tidak jauh dengan konflik.
Konflik bisa dipilih dengan memposisikannya di depan atau di tengah.
Hindari suatu situasi yang tidak mendukung tema atau ide cerita.
➡ 15"11"16 ⬅
👉 Cindynamira 👈
◀ WWClub ▶
KAMU SEDANG MEMBACA
Our Activities WWC[Pineapple]
RandomLapak ini berisi tentang kegiatan member WWC[Pineapple] selama seleksi kedua. 1. Postingan ~ TGS (Tau Gak Sih) ~ KUP (Khusus Untuk Penulis) 2. Survey 3. Wawancara