Pagi yang indah ini masih ada juga orang yang masih asik bergulat dengan gulingnya,siapa lagi kalau bukan violet..
"non..vio.. ayo atuh bangun.nanti terlamat lho"teriak bi sumi dari luar kamar vio.
"Ah bi sumi mengganggu saja..baikah"jawabnya dengan suara khas bangun tidur.
30 menit kemudian
"beauregarde kamu lama banget sih"-angelika beauregarde
"Maaf mom"
"vio.kamu udah ke 68 di D.O dan papa memasukan kamu ke gloora boarding school"ujar -randy beauregarde
"Ya.dad.aku pergi dulu yakk"
"Tiati dek"-rafa altair beauregarde.okey sebenarnya beauregarde itu orkay nomor 1 seDUNIA..anw. gue ini beda banget sama bang rafa..
--------------------------------
Disinalah sekarang violet di koridor utama.ini udah jam 07.54 tapi ia masih berjalan dengan santai dan sesekali melihat ke arah taman di dekat ruang kepala sekolah.
'Hmmm.sepi' batin violet sambil terus berjalan.
Tokk..
Tokkk..
Tokkkkkk.....
"Yaa. Masuk"kata suara dari dalam.
"Pak.gue anak baru di sini gue ga mau banyak omong gue cuma mau bilang gue masuk kelas berapa?"tanyanya dengan santai oh ralat bahkan sangat-sangat santai.
"kamu ini ga ada sopan santunnya ya sama yang lebih tua?" Bentaknyaa
"Wawww...hebat bangett ya.tapi sayangnya gue ga takut!" Ucap violet sambil menekan setiap kata yang ia ucapkan.
"Yasudahlah kamu masuk kelas 2-3" ujarnya jutek.
-----------------------------------------
Violet bersandung ria mengikuti irama musik lewat earphone nya...
Dan disinilah dua tepat berada di depan kelas 2-3.
"bu di luar ada yang mau masuk tuh" ujar anak yang berrambut coklat tua.
"Eh?kamu siapa?" Tanyanya dengan tersenyum...
"Murid baru" ucap vio dan belum enggan maju selangkah memasuki kelasnya.
"Ayo masuk,sekalian perkenalkan namamu ya nak"oh tuhan wanita ini sangat lembut dan aura keibuannya sangat kental.
"Nama gue violet queen B" vio memperkenalkan namanya sangat singkat."okey violet.saya panggil vio boleh"tanya bu silvia. Yap vio tau dari namatag nya.
Vio hanya menggangguk.
"ada yang mau bertanya?" Tanya bu silvia dan ingat senyumnya tak pernah pudarr..
"Kamu pindahan dari mana?"tanya anak dengan kacamata bulatnya dan juga rambut kepangnya.NERD. "gue ga tau pindahan dari mana" nawab vio dengan dinggin.
"Emang lo ga tau nama sekolah dulu lo"tanya anak dengan rambut merah terangnya.
"Mana gue tau.dan gue palingan masuk satuminggu 2 kali.males banget gue ngurusin tu sekolah"ucap vio dengan datar.
"Ih.emang alasan lo pindah ke gloora boarding school apa?"tutur anak berambut hitam legam itu.
"Karena gue di D.O!"
"Emang berapa kali lo di D.O?"
"Sekitar 68 kali"
"Sudah sudah nanti lanjutkan lagi sekarang buka buku fisika halaman 43 tulis soal dan jawabannya di buku kecil 1 sampai 60.bagian A saja.dan untuk kamu vio duduk di bangku kosong yak"perintah bu silvia dengan nada lembut tapi tegas.violet lebih memilih duduk di pojok dekat jendela alasannya karena bisa melihat secara langsung ke lapangan dari atas.yap mereka beradi di kelas lantai 3..
_________________________________
TETTT...
TEEEETTTT...
TEEEETTTTTTT..
suara bel mengema.
"Suara bel telah berbunyi maka dari itu kita tutup pelajaran fisika ini dan lanjut minggu depan!"kata bi silvia dengan lantang.
"Haiii..kenalin nama gue aurelia davincca"ucap aurel seraya mengulurkan tangannya."bukannya gue udah ngenalin nama tadi di depan?"kata vio datar.
"Mmmm.."katanya sambil nurunin tangannya.nampak dari iris hijau mudanya ia kecewa."sabodo"Batin violet berkata.dan berlalu pergi dengan earphone di telinganya.
"gue harus ubah sikap dia.karena kita temen.ya"ucap aurel dalam hatinya.
_________________________________
haiii kaliann semuaaa..makasih yang udah baca cerita akuu..tolong vote dan komennya yakkk..
KAMU SEDANG MEMBACA
Ketua osis vs Bad girl(slow update)
Teen FictionSemua orang pasti punya kisah percintaanya masing-masing.termasuk kisah dua orang remaja berlatar belakang berbeda ini.kisah seorang bad girl yang terkenal karena keangkuhanya, dan si ketua osis terkenal dengan kepribadiannya yg bagus serta kepintar...