************♡***********
Ingatan tentang mu itu
seperti hujan
Tak Menyakiti , tak melukai ,
Dirinya hanya datang untuk membasahi hati dengan sendu , lalu beranjak pergi menghasilkan RINDU****************************
Kau bahkan tak peduli dengan ku , hanya saja kau telah membelenggu hati ini hingga ku tak bisa beranjak dari muJangan kau tanya" Mengapa?"
Karena ku tak tahu.Memikirkan mu laksana menenggelam kan hati ku sendiri
Karena " mengapa? "
Karena kau membawa ku jatuh terlalu dalam
Tanpa membantuku tuk bangkit kembali.

KAMU SEDANG MEMBACA
Apa Kabar Hati??
شِعرHanya saja goresan sederhana Tuk ungkapkan rasa Menahan jerat