~Thailand Series~

371 2 1
                                    

Haii kakak-Kakak yang cantik dan ganteng....
Kali ini aku ngebahas tentang film berjenis Yaoi atau Gay yang berasal dari Negeri Gajah Putih Thailand dan pastinya film-film ini sangat Recommended buat kalian tonton ^_^

Udah tau dong kan Thailand itu surganya buat kaum LGBT dan engga heran lagi kalau film di Thailand banyak yang bertema "Pelangi"

Oh iya, engga semua film di Thailand itu kotor-kotor seperti yang kita pikir selama ini :( masih banyak kok yang membawa ke kisah romantis, sedih, terharu, dan happy dengan komediannya

1. Love,s Coming

"Love's Coming" adalah film Thailand yang dibintangi oleh Suttinut Uengtrakul dan Norrapat Sakulsong dengan Naphat Chaithiangthum sebagai sutradara

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Love's Coming" adalah film Thailand yang dibintangi oleh Suttinut Uengtrakul dan Norrapat Sakulsong dengan Naphat Chaithiangthum sebagai sutradara. Love's Coming difilmkan pada tahun 2013 dan dirilis pada 27 Februari 2014.

Film ini bertemakan kisah seorang pelajar yang saling jatuh cinta, dan teman-teman Suttinut sangat kepo hubungan Suttinut dengan Norrapat sehingga mereka mencari akal bagaimana cara mengetahui hubungan mereka berdua
Dan di akhir cerita, mereka mengetahui kalau Suttinut sangat menyayangi Norrapat dan mereka mendukung kedua pihat tersebut
Saat kalian meninton film ini, kalian akan merasakan sedih dan bahagia

Oh iya Love's Coming juga ada sesion ke 2 dengan judul Love Love You, tapi sampai sekarang aku belum jumpa di Youtube :(

2. Make It Right The Series

"Make it Right the Series" adalah serial drama gay Thailand yang diangkat dari novel online karya ThanaraNomore

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Make it Right the Series" adalah serial drama gay Thailand yang diangkat dari novel online karya ThanaraNomore. Serial ini bercerita tentang kehidupan cinta para remaja di K.S.M. High School. Gak cuma melulu tentang cinta, Make it Right juga menyuguhkan kisah persahabatan dan keluarga dari sudut pandang para remaja SMA.
Episode Make It Right The Series ini sampai belasan, jadi aku hampir lupa :(
Make It Right The Series juga punya sesion ke 2, dan akan segera tayang ^_^

3. My Bromance

"My Bromance" atau dalam judul aslinya Phi Chai (kakak laki-laki) adalah film gay asal Thailand hasil besutan sutradara Nitchapoom Chaianun

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"My Bromance" atau dalam judul aslinya Phi Chai (kakak laki-laki) adalah film gay asal Thailand hasil besutan sutradara Nitchapoom Chaianun. Film ini bercerita tentang Golf dan Bank, dua saudara tiri yang tiba-tiba harus tinggal di satu kamar. Awalnya mereka tidak akrab dan Golf sering membully Bank. Tapi semakin lama mengenal Bank, Golf menjadi semakin lunak dan akhirnya malah jatuh cinta dengan adik tirinya itu.

Film ini sukses mengetengahkan tema cinta dan keluarga secara berimbang. Di satu sisi, interaksi antara Golf dan Bank terlihat seperti kekasih yang saling mencintai, tapi di sisi lain mereka juga terlihat seperti kakak beradik yang saling menyayangi.




From: Mbah Google

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Apr 24, 2017 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Hidup Tak Seindah Drama ThailandTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang