bagian 01: prolog

708 40 10
                                    

      keluarga adalah harta terbesar yang kita punya.  keluarga terdiri dari ayah dan ibu,Tidak ada keluarga maka hidup tiada berarti. sama sepertiku jika kalian pikir aku mempunyai keluarga yang utuh maka jawabannya adalah tidak. Aku tidak mempunyai keluarga. Aku tidak mempunyai ayah, tidak punya ibu. Aku tidak tahu siapa mereka bahkan latar belakang ku. Latar belakang ku selalu di permasalahan di masyarakat, tetangga, teman sekolah. mereka menatapku dengan tatapan cemoohan ada yang bilang aku anak haram, pembawa sial oleh sebab itu aku dibuang di tong sampah. dan kemudian di temukan oleh seseorang yang aku pikir dia akan menyayangi ku seperti anaknya. Tapi ketika aku sudah beranjak remaja aku mulai tahu bahawa dia merawatku hanya untuk dijadikan pencari nafkah. mengemis di lampu merah dan di jalan raya. kalau uang yang aku dapatkan tidak besar maka aku akan di pukul oleh rotan dan itu sakit sekali. awal awal ketika aku di pukul rotan aku akan menangis, memohon ampun aku berjanji tidak akan mengulangi kesalahanku. semakin lama aku mulai berfikir untuk apa aku menangis memohon ampun untuk tidak mengulangi perbuatan ku bahwa nyatanya tidak ada yang perduli padaku. mulai saat ini aku tidak akan jadi gadis cengeng lagi, tidak akan menangis diam diam meratapi nasibku lagi setiap malam melainkan aku akan menjalani betapa kerasnya hidup sendirian di dunia yang kejam ini.

#wattys2017

*****
So guys ini cerita khusus aku buat untuk lomba wattys2017 semoga menag ya

Mom And Dad (?) #Wattys2017Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang