Siapa yang menyembah dan siapa yang disembah Dia
Siapa yang menyebut dan siapa yang disebut Dia
Jadi Siapa Saya?
Saya juga Dia, tapi Saya bukan Tuhan
Saya adalah Ruh pada sebuah tubuh, Ruh yang ditiupkan Tuhan
Ruh suci inilah yang mengantarkan
Ruh kita kepada pemilik Ruh
Maka :
Sucikanlah jasad kita,...
Sucikamlah perilaku kita,...
Sucikanlah perkataan kita,...
Sucikanlah perasaan kita,...
Sucikanlah penglihatan kita,...
Sucikanlah pendengaran kita,...
Sucikanlah langkahmu,....
Dengan ibadah dan dzikirmu
Yang akan membentuk akhlakmu
Menjadi akhlakul qarimah
Yang akan mengsucikan hatimu
Setelah hatimu bersih dengan
Ibadah dan Dzikirmu,
Maka Dia akan mengantarmu
untuk mengenali jati dirimu!
Dia akan mengajakmu masuk kedalam zona Allah SWT,
Dan duduk bersama semajelis di altarnya
Dia juga akan memilihkanmu
Pasangan hidup yang sepadan
Sepadan untuk bersanding dalam
Cintamu dan Cinta Allah di Hatimu...
Sebagai pelengkap hidupmu
Dalam Rahman dan Rahimnya Allah SWT.
Pasangan Hidup untuk Syurgamu di Dunia dan,...
Allah SWT untuk Syurgamu di Akhirat !
Subuhanallah... Maha suci Allah
Yang meanamkan Rasa cinta yang
Hakiki di hati hati manusia yang
Dipilih untuk mencintainya...By : Hazly AZ
KAMU SEDANG MEMBACA
Rasa Jiwa
Poetryjalan kehidupan memang tak selalu mulus dan lurus. keajaiban akan datang kenyataan menjadi sirna keheningan kembali pulang.