Ada yang hampir tak kuasa menahan rasa
Dan tak kuasa menahan rasa tanpa kata
Bahwa ada yang diam-diam merindumu
Sepaket beserta kekhawatirannya
Jakarta, 08 April 2017
KAMU SEDANG MEMBACA
Penggalan Kata Mutiara
PoetryBerawal dari keisengan yang disengaja. aku menggeluti dunia tulis menulis sejak aku duduk dibangku sekolah dasar. Tapi jarang sekali untuk ku publish, karena kurangnya rasa percaya diriku, sering mengganggap bahwa tulisanku ini tidak bagus, dan tida...