Kebodohan nyata
Terulangnya dusta
Berbekas dosa
Menambah dukaJelasnya noda
Terbungkus luka
Menyiratkan makna
Rapuhnya jiwaBukalah mata
Hati telinga
Inilah saatnya
Untuk meminta
![](https://img.wattpad.com/cover/126982308-288-k133217.jpg)
YOU ARE READING
Senandung Bintang (kumpulan puisi)
PoesíaMalam selalu memiliki kisah untuk diceritakan. Kesunyiannya menentramkan. Berserah diri dari hari yang melelahkan. Diiringi senandung bintang yang setia kawan.
Apologi
Kebodohan nyata
Terulangnya dusta
Berbekas dosa
Menambah dukaJelasnya noda
Terbungkus luka
Menyiratkan makna
Rapuhnya jiwaBukalah mata
Hati telinga
Inilah saatnya
Untuk meminta