10. Masa Orientasi Sekolah

13 0 0
                                    

6 bulan kemudian, saat Arap duduk di kelas 11.

Arap yang merupakan pengurus OSIS, pastinya ia sibuk untuk menjalankan acara MOS.

"Temen2, tolong besok untuk dateng semua di acara MOS. Jangan lupakan apa yg telah kita persiapkan ya temen2." Kutipan pesan Dara, yang notabennya seorang ketua OSIS.
.
.
"Dengan ini Masa Orientasi Sekolah SMA Negeri 1 Bandar Lampung resmi saya buka" ucap kepala sekolah.

Sebuah scene yang sama, namun situasi yang berbeda. 1 tahun tak terasa telah berlalu. Yang awalnya menjadi peserta, sekarang menjadi panitia.

Arap yang sedikit tampan, nampaknya banyak digemari anak2 baru disekolahnya.
.
.
"Ini kak albert kan?" Tiba2 sms masuk dari seorang wanita.

"Iya, maaf ini siapa yaa??"

"Ohh jadi bener ini nomor kak albert"

"Iya, tapi ini siapa ya??"

Nampaknya Arap tak dapat balasan lagi dimalam itu.

"Ni orang siapa sihh, sok misterius bener. Tapi gw penasaran juga sama ni orang"
.
.
"Kring......kring.....kring...."
Bel masuk sekolah berbunyi.
Hari ini adalah hari pertama masuk sekolah setelah MOS.

.
.

"Jegregggg" suara pintu terbuka.

"Lama bener lo tang, hari pertama sekolah ini"

"Haha sorry der, justru karna hari pertama masuk sekolah makanya gw lama. Biasa sedikit polesan, kali aja ada keda kelas yang nyantol"

"Tang2 mau lo dipoles pake kit juga gak berubah muka lo, hahaha"

"Parah lo der, seengaknya jangan buat gw ngedown kek"

"Dahlah ayok naek, nanti telat nih kita"
.
.
"Kalian ini!!!! baru pertama masuk sekolah sudah terlambat!"
Ucap seorang ibu guru yang kesal.

"I.....iya bu maaf. Salah si lintang nih bu lama bener siap2nya" ucap Arap ngeles.

"Lahh kok jadi gw. gara2 Arap deng bu, dia tadi jemput saya kelamaan" saut Lintang membela.

"Lahhh, kok jadi guuu..."

"Sudah2 jangan banyak alasan! Silahkan kalian lari keliling lapangan 10x" potong bu tini dengan kesal.

"Siap bu!" Jawab Arap dan lintang serempak.

Setelah selesai dari lari, Arap dan lintang langsung gupek nyariin kelas baru mereka.

"Woy rapp!!! Kelas kita disini, akhirnya kita sekelas derr" jerit lintang yang sangking girangnya.
Suaranyapun sontak mengagetkan seisi jagat raya(lebay deh).

"Akhirnya boy, kita kelas 11 MIPA 1" ucap lintang lagi, sangking girangnya

"Yoklah masuk" jawab arap yang nampak biasa saja.

Karena Arap dan Lintang terlambat masuk sekolah alhasil mereka harus rela duduk paling belakang.
.
.
"Kring......kring......."
Bel istirahat berbunyi.
Arap dan Lintang yang sekarang telah 1 kelas, langsung menuju kantin.

"Woy rap mesen cemek gak lo?"

"Gaklah, nasi goreng aja gw"

"Oke, gw pesenin yaa"

"Hai kak albert" ucap seorang wanita.

"Eh iya, si....siapa ya? Oh iya, lo virgi kan? Yg dari ruang kuntilanak?"

"Hehe iya kak,ngapain kak disini?"

"Ini lagi nyari cacing. Ya makan lah -_-"

"Haha lucu sih kak" Jawab Virgi meledek.

"Lagian dah tau dikantin pasti makan lah"

"Hehe yaudah kak gw duluan ya"

"Woy derr! Siapa tu derr? Cakep juga, cocok lah sama gw hahaha" ucap Lintang meledek.

"Hahaha kalo dia sama lo, dah kayak kakek sama cucu" ucap Arap meledek balik.

"Setdahhhh, parah betul lo derr"

Virgi seorang adik kelas yang nampak sangat suka dengan Arap.
.
.
.
.
.
Masih belum bosen???? Mari kita lanjutkan....
Selamat menikmati......

QuotesOfTheDay:

"Cinta tak kenal waktu. Terkadang cinta datang diwaktu yang tak pernah kita duga."

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Jan 12, 2018 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

ALBERTO RADMILO FICHAN (ARAP)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang