Desember adalah musim hujan
Setiap tetes hujan seakan menertawakan aku
Seakan ingin sekali membasahi tubuh ini
Sial tak lagi bisa kulihat senja di penghujung tahun
Hujan mengambil semua nya,
Senjani pun sama layak nya seperti hujan
Membasahi dunia dan mengalirkan kenangan
Sudah sepekan ini kami tidak berhubungan
senjani hilang begitu sajaaIngin rasa nya kuakhiri kisah ini
Karena sudah muak sekali
Harus berapa lama lagi?
5 tahun 368 hari lagi kahh janii?
Masih ingat kan janji kita dulu
Tapi itu tak pantas disebut janji
Lebih pantas nya disebut angan-angan belakaAku jadi ingat saat pertama kita kenal dulu
Tidak dipenuhi rasa malu
Tapi kita sangat bahagia bukan pada saat itu?
Mungkin aku terlalu cepat untuk menyatakan cinta padamu, tanpa kusadari aku belum mengenal dirimu seutuh nya.Janii apa kamu ingat semua yg aku cerita kan?
Lagi yang pernah kita dengar kan?
Coffee yang pernah kita minum bersama?
Ahh aku rasa kamu telah lupakan itu semua

KAMU SEDANG MEMBACA
SENJANI JANGAN KEMBALI
Teen FictionSaya menerima seluruh kesedihan, membalas suratan takdir kejam, tapi lihatlah takdir kembali menyakiti, seakan semua belum cukup