Assalamu'alaikum,sahabat.
Tulisan lampau dalam album ini hanya sekedar hiburan semata.
Nampak sedikit alay dan banyak kelemahan dari pada tulisan saya ini
Namun, kenangan ini berharga dan terkadang mengundang canda bagi diri saya pribadi.Setidaknya ku bahagia pernah menulis, meskipun tak seelok kepakan sayap kupu-kupu,tak semanis batang tebu,dan tak seromantis habibie.
Mohon maaf atas kekurangan tulisan ini.Jika berkenan mengkritisi,saya beri ruang seluas-luasnya.
Wassalamu'alaikum.
KAMU SEDANG MEMBACA
Know It Now
RandomSenyuman itu masih pekat dalam memoriku setiap saat.Walaupun ku tau, kau bukanlah hal yang pasti kemarin dan saat ini. Ku yakin yang terbaik akan mendapatkan yang terbaik pula. Maka, saling memperbaiki-lah jika miliki tekad suci.