Crazy Girl vs Good Boy

7 1 1
                                    

Selasa, 20 Februari 2018
Bandung.

     Kenalkan, pemeran utamanya adalah Aradita Syahfi. Bukan pemeran utama biasa. Cewek berumur 17 tahun ini adalah visual yang benar-benar nyata. Digariskan sebagai seorang cewek penendang terbaik mengalahkan Christiano Ronaldo, pelempar yang ahli dan pendebat yang hebat.

Ciri-cirinya bermata sipit, bermulu mata lentik, hidung mancung, bibir atas setipis lipatan kertas dan bawah setebal bibir Kendal Jenner.

Tingginya sekitar 167 Cm. Berambut panjang yang selalu diikat satu atau dicepol asal.

Siapapun, yang bertemu dengannya. Jangan menatap matanya. Nanti kamu jatuh cinta! Tanggung sendiri kalo bertepuk sebelah tangan.

Tapi, manusia tidak ada yang sempurna bukan? Ada Fenotipe dan ada Genotipe. Radi? Oke dalam segi Fenotipe. Sedangkan Genotipe? Siapa yang tau..

     Satu lagi. Cowok narsis bernama Erik Ferdiandra. Tidak begitu terkenal di telinga warga sekolah. Anak yang cukup penurut dan berprestasi.

Siapa yang tau jika cowok berumur 17,5 tahun itu penyuka namja dan yeoja korea? Terbukti dengan kenarsisannya yang melebihi Jin member BTS.

Erik seorang cowok tulen yang lumayan ganteng kalo di lihat lama-lama. Bola matanya yang tegas mampu membunuh siapapun hanya dalam sekali tatap. Rahang tegas dan hidung mancung membuat seisi perempuan teman sekelasnya hampir menyukai ketampanan Erik yang bisa di bilang baby face. Sayangnya, nama Erik hanya melejit di kelas. Tidak untuk sekolah.

Erik pendebat yang hebat.. hingga dia menemukan lawan debatnya yang seimbang. Namun membuatnya kesal dan malah terjebak dalam taruhan bersama satu temannya.

***

Hati-hati.. ini bukan sekedar fiksi. Mungkin akan sedikit menyebabkan berhayal tinggi dan berimajinasi terlalu jauh.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Apr 17, 2018 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Don't Go Crazy!!Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang