Pintaku

40 7 3
                                        

Kududuk termenung sambil bersandar

Menanti kabar dengan penuh sabar

Kuharap kau segera sadar

Ada hati yang tak ingin bubar







16 Oktober 2018



Puisi [Completed]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang