Bismillahirahmanirahim
Syafa pov
Hari ini hari pertama ku masuk ke SMA ini. Sekolah baru, tempat baru, semua nya asing bagiku. Semua teman yang tadinya setia berasamaku, akhirnya berpencar untuk mengejar cita masing - masing.
Hai... Ini aku, Syafa, yang sekarang sedang duduk dibangku depan kelas sambil memperhatikan panitia osis yang sedang mempersiapkan jalannya apel.
Semuanya bermula dari sini, tercipta disini, berakhir pula disini. Sebuah rasa yang membuatku semakin mendekatkan diri kepada sang pemilik rasa. Seseorang yang mengajarkanku apa arti dari kata memaafkan.
Dia seseorang yang bermata tajam tapi begitu menuduhkan. Sikapnya yang dingin namun bisa membuat hatiku yang beku mencair. Aura yang mengintimidasi namun dapat membuatku sadar bahwa hidup itu berarti...
aku pun masuk ke kelas ku yaitu kls X MIPA 2
Didepan pintu, mataku menyusuri setiap bangku yang ada. Mataku berhenti disatu titik. Ada seseorang yang melambaikan tangannya padaku. Tunggu, orang itu sepertinya tak asing bagiku. Dia Fadhila, teman masa merah putihku. Kami berteman dari kecil, karena memang dia adalah tetanggaku. Kami sempat berjauhan karena disaat masuk sekolah menengah pertama dia memutuskan pindah untuk ikut ayahnya tugas di Jogja.
Aku pun menghampiri Fadhila dan duduk dibangku sebelahnya."Syafa!!" teriak Fadhila kencang sampai - sampai semua anak yang ada dikelas kami pun memperhatikan kami. Masih toa juga ternyata, aku kira setelah pergi ke Jogja, sikapnya bakal berubah jadi ayu.
" ya ampun Dila, toa banget sih lu!! Malu tuh sama yang lain," ucapku setengah berbisik "lagian abis dari Jogja bukannya jadi ayu, lo ko malah tambah cerewet." sambungku lagi.
"Ih lo mah jahat fa, gue kan kangen." ujar Fadhila, mendengar itu aku pun hanya memalas dengan kekehan kecil.
"Iya deh iya, sini peluk." Syafa pun merengkuh badan mungil Fadhila dan dibawa kedalam dekapannya. Kami bercerita banyak tentang aku tanpa kehadiran Fadhila, Fadhila pun bercerita sebaliknya.Karena masih awal masuk sekolah dan belum di lakukan KBM jadi yah kita masih bisa leha - leha sebelum menghadapi tugas yang bakal numpuk kaya cucian dirumahku...
ada anak laki - laki yang sedang nyanyi nyanyi sambil mukul2 meja di jadi kan alat musik, ada juga k-popers di kls ku yang sedang membicarakan oppa-oppa koreanya itu. Aku mengakui mereka ganteng yah tapi percuma kalo gantengnya dibuat-buat, kalo gitu mah gantengan kakek ku.
dan aku?! Aku hanya sedang menyelami dunia imajinasiku.Disaat aku sedang enak enaknya bermain dengan imajinasi ku tiba - tiba saja datang 3 orang osis ke kelass ku. Euhh... menyebalkan, aku paling tidak suka di saat aku berada di zona nyaman ku kemudian ada yang menggangguku.
Dia adalah ka Angga, ka Rasyik, dan ka Syifa
"perkenal kan kami dari perwakilan osis yang akan membimbing kalian pada saat MPLS ini perkenal kan nama saya Rasyik maulana kalian bisa panggil ka Rasyik" ucap ka rasyik sambil memberi senyum
"Perkenal kan nama kaka asyifa ardhia kalian bisa panggil kaka, ka Syifa" kata ka Syifa dengan ramah
"Pernalkan nama saya Muhamad Anggara Rasya kalian boleh panggil saya ka Angga" kata nya dengan suara bariton yang khas dia pun memberi senyum tipis bahkan sangat tipis
" baik lah kalau begitu apa ada di tanya kan??" tanya ka Syifa
"Ka nomer wa nya berapa", "ka jomblo gak??", "ka rumah nya di mana??", "nomer sepatu berapa??"
Suara - suara gaib itu mulai terdengar hingga membuat gaduh sekelas. Emang kerjaan anak laki, di tanya bener- bener.Eh... malah di anggap bercanda.
Ka syifa hanya bisa mendengus kesal. ku liat muka ka Angga memerah, mungkin sebentar lagi akan keluar taring nya trs berubah jadi vampire. Ehh ko jadi ke vampire??"Diam!!" bentak Angga.
Tiba-tiba saja suara - suara gaib itu hilang.
"Kalian diam atau kami yang keluar" ancam ka Angga."Bisa berekspresi juga dia ternyata" gumam ku dalam hati. Aku pikir ka Angga hanya bongkahan es yang berjalan, kebanyakan orang sih bilang gitu. Akhirnya mereka pun lanjut menjelaskan.
★
★
★
★
★
★
★
★
★
★
★
★Yeaaay selesai juga part 1
Tunggu kelanjutan nya...
Byee.. See you❤Jazakumullahu khairan❤
Jadikan al-qur'an sebagai bacaan utama ;*
KAMU SEDANG MEMBACA
DI ATAS SEGALA DOA (HIATUS)
Espiritual🌹 Rank-7 in syafa(10 april 2019) Kenapa mencintai mu indah?? Karena aku menjadikan rabb ku alasan untuk mencintaimu. Karena dengan rasa ini membuatku mendekatkan hati kepada sang pemilik hati. Karena denganmu ku merasa syurga lebih dekat tuk digapa...