SANDIWARA HUJAN
Mendung seakan tanda hujan
Yang ku rasa hanyalah gundah
Yang ku nikmati hanyalah teduhYakin lah bahwa hujan adalah tangis
Yang tak bisa ku jelaskan
Lewat kata atau pun nyata
Yang tersisa hanyalah tanya.Karna disetiap tatap mata ku
Hanyalah tangis
Hanyalah kenangan
Dan duka.–Widia Ningsih

KAMU SEDANG MEMBACA
RINDU DALAM DIAM
RandomIni hanya kumpulan puisi yang saya tulis dari benak pikiran saya. Jika salah dalam penempatan kata atau puisinya tidak bagus harap maklum...