Simbol bunga bulan kelahiran

1.6K 62 4
                                    

1.JANUARI- Bunga carnation

Carnation diambil dari bahasa Romawi coroneatau coronation artinya penobatan karena bunga ini selalu dipakai sebagai mahkota saat ritual keagamaan

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Carnation diambil dari bahasa Romawi coroneatau coronation artinya penobatan karena bunga ini selalu dipakai sebagai mahkota saat ritual keagamaan. Bunga carnation, bunga cantik berkelopak putih dengan corak merah muda melambangkan cinta, pesona dan keistimewaan.

Pada era Victoria, warna pada bunga carnation digunakan untuk menjawab pesan rahasia seperti surat cinta, jika mendapatkan bunga carnation berwarna solid artinya "ya", jika bunga carnation bercorak maka itu artinya "maaf" dan bunga carnation berwarna kuning melambangkan penolakan mentah-mentah atau "tidak".

Di beberapa negara seperti Jepang dan Amerika Serikat, bunga carnation selalu hadir pada saat hari ibu, lalu di China bunga ini sering digunakan sebagai dekorasi saat acara pernikahan.

2.FEBRUARI-bunga iris

Sebenarnya bunga iris tidak selalu berwarna ungu melainkan terdapat warna biru, kuning dan putih, namun yang paling sering dijumpai adalah bunga iris berwarna ungu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Sebenarnya bunga iris tidak selalu berwarna ungu melainkan terdapat warna biru, kuning dan putih, namun yang paling sering dijumpai adalah bunga iris berwarna ungu.

Bangsa Yunani kuno percaya bahwa bunga ini dinamakan iris sebagai penghormatan kepada dewi Iris atau dewi pelangi yang telah membangun jembatan yang menghubungkan bumi dan surga dengan menggunakan selendangnya. Di Amerika Serikat bunga iris selalu digunakan sebagai hiasan dalam perayaan ulang tahun pernikahan yang ke-25.

Bunga iris, bunga cantik  yang melambangkan kekayaan, kepercayaan, kebijaksanaan, harapan dan keberanian.

3.MARET-bunga daffodil

MARET-bunga daffodil

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
ZODIAKTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang