I'am Fine

21 3 0
                                    

Nyatanya yang terlihat baik-baik saja belum tentu benar apa adanya.
Terkadang keadaan yang membuat kita harus terlihat seperti tidak ada apa-apa.
Namun pada kenyataan nya, jauh di dalam lubuk hati tersimpan duka yang mendalam.

🌿🌿🌿🌿

Seseorang yang terlihat ceria,
Senyum cerah tiap hari,
Terlihat ramah dan akrab lingkungan,
Selalu terlihat bahagia dalam hal apapun,
Yang sebenarnya adalah seseorang yang menyendiri
Yang lebih suka menyimpan duka sendiri
Yang sering merasakan kesepian,
Dan dia yang terlalu takut untuk menceritakan duka nya terhadap orang lain, yang sebenarnya merasakan takut untuk kehilangan
Dan pada akhirnya hanya menyimpan sendiri,
Dan menjadi penutup masalah yang handal dengan senyuman.

🌿🌿🌿🌿

H E A R TTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang