Hidup ini akan terus berlanjut meskipun hari ini kamu sedih, bahagia, kecewa, sakit hati, jatuh cinta, hancur sekalipun. Waktu akan terus berputar, hidup akan terus berjalan.
Kunci nya adalah diri kamu sendiri, mau terus terjebak disituasi yang sama atau melanjutkan kehidupan mu kembali, kamu tidak bisa stay hanya disatu tempat lalu memutuskan berbagai hal. Hidup itu pilihan, dan pilihan mu hanya dua : diam, atau bergerak

KAMU SEDANG MEMBACA
Qoutes ♡
PoesiaSebuah ungkapan dari hati yang selalu diam **** Semua "kata" adalah karangan sendiri tidak pernah mencopy paste (copas) hanya saja terinspirasi dari setiap hal yang saya liat, dengar, dan saya baca.. Selamat membaca ???? 🏅Rank 1 di #pecundang...