Egoisme
Pengkhianatan
Pembunuhan
Hal itu sangat lumrah untuk masa ini, semua orang berusaha untuk hidup tanpa memandang kemanusiaan atau pun belas kasihan.
Tidak peduli siapa yang mereka bunuh atau pun khianati, jika dengan hal itu kita bisa bertahan hidup kenapa tidak di lakukan.
Hal ini di alami hampir dari setengah negara di dunia.
Ada negara yang tidak tersentuh virus ini
Ada negara hanya satu kota yang selamat
Ada negara yang sama sekali tidak selamat
Ya, begitu kondisi saat ini.
Sulit?
Oh, tentu saja.
Apa yang kalian pikirkan saat melihat
anak-anak kecil harus di ungsikan dan berusaha hidup mandiri?Apa yang kalian pikirkan saat melihat ibu-ibu hamil bertahan hidup di kondisi saat ini?
Apa yang kalian pikirkan saat melihat orang lanjut usia harus menjadi zombie seperti lainnya?
Apa yang kalian pikirkan saat anak remaja harus bertahan hidup dengan saling membunuh dan egois tinggi?
Apa yang kalian pikirkan saat melihat negara yang kalian cintai harus hancur berantakan karena virus ini?
Bagaimana jika kalian yang mengalami hal ini, apa yang akan kalian lakukan?
Akan kah ini benar-benar berakhir?
Kapan?
Hanya Tuhan yang maha esa yang tahu.
🔥The End Of Suffering 🔥
KAMU SEDANG MEMBACA
ZIYA : The End Of Suffering
Mistério / SuspenseDon't affraid to try thre another way. ©syakinahcs - 2020