Orang dengan gangguan kepribadian memiliki karakter ekstrim. Penderita cenderung kaku, tidak bisa beradaptasi diri, tidak bisa membiasakan diri dengan lingkungan, paranoid, anti sosial. Orang dengan gangguan kepribadian ini akan tampak aneh dimata masyarakat, sehingga menyebabkan penderita justru dijauhi.
Gangguan psikosis ini memiliki gejala yang lebih bervarian. Orang dengan gangguan psikosis dapat memiliki halusinasi, delusi, atau lainnya. Halusinasi merupakan keadaan ketika seseorang merasa mendengar atau melihat sesuatu yang pada nyatanya tidak ada. Sedangkan delusi merupakan kondisi dimana penderita percaya hal tersebut benar benar ada, namun nyatanya tidak ada. Misalnya penderita percaya dirinya sedang diintai oleh orang jahat.
KAMU SEDANG MEMBACA
Sakit JIWA
General FictionJenis sakit jiwa banyak, bahkan akibat sakit ini lah dapat menyebabkan kematian. Stress dan depresi yang berlebihan dapat membuat seseorang melakukan hal yang gila. Untuk menyembuhkannya adalah mendorong seseorang yang mengalami jiwa dengan sabar da...