Gangguan Kepribadian

239 20 0
                                    

Orang dengan gangguan kepribadian memiliki karakter ekstrim. Penderita cenderung kaku, tidak bisa beradaptasi diri, tidak bisa membiasakan diri dengan lingkungan, paranoid, anti sosial. Orang dengan gangguan kepribadian ini akan tampak aneh dimata masyarakat, sehingga menyebabkan penderita justru dijauhi.

Gangguan psikosis ini memiliki gejala yang lebih bervarian. Orang dengan gangguan psikosis dapat memiliki halusinasi, delusi, atau lainnya. Halusinasi merupakan keadaan ketika seseorang merasa mendengar atau melihat sesuatu yang pada nyatanya tidak ada. Sedangkan delusi merupakan kondisi dimana penderita percaya hal tersebut benar benar ada, namun nyatanya tidak ada. Misalnya penderita percaya dirinya sedang diintai oleh orang jahat.

Sakit JIWATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang