20. Ritihan hawa yang terjajah oleh adam

24 1 0
                                    

Baru ku menyadari
Sesungguhnya perempuan dalam kerugian
Bila harus berbagi hati

Baru ku rasakan
Sesungguhnya perempuan dalam ketidak berdayaan
Bila harus terbagi kasih

Ku yang tak menyanjung...
Haruskah ku mencari...
Salah kah aku
Yang tak pernah bisa memilih?

271103

SYAIR REMAJA (ANTOLOGI PUISI)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang