Jangan takut pada perpisahan.
Karena kata takdir, setiap akhir adalah awal dari kisah selanjutnya.
Jadi, takutlah pada penyesalan.
Karena takbir belum tentu memberimu kesempatan untuk memperbaiki hal yang kamu sesali.
KAMU SEDANG MEMBACA
A L O N E (End)
PoesiaBaca aja, siapa tahu bisa untuk obat galau, baper, sakit hati, dan semacamnya❤💔 (Sebagian quotes diambil dari beberapa sumber dengan menyertakan sumbernya)
