Nayeon terus menghela nafasnya kasar , bosan itulah yang saat ini ia rasakan. Bagaimana tidak , sudah 2 hari ini taehyung melarang nya keluar rumah , yang harus dilakukannya hanyalah istirahat dan istirahat.
Semenjak hari dimana jungkook mengantar nayeon pulang , taehyung menjadi semakin posesif bahkan dia melarang nayeon untuk pergi kemanapun apalagi menemui jungkook. Karena nayeon sedang tak mau berdebat akhirnya nayeon pun hanya bisa menurut walaupun sekarang nayeon menyesal menuruti taehyung untuk tetap diam dirumah.
Drtt drtt
Nayeon menoleh ke samping nakas tempat tidur dimana ponselnya berada. Setelah melihat siapa yang menghubunginya nayeon pun langsung mengangkat nya.
"Yeobs...
"Nayeon-ah kamu dimana ? Cepat ke butik sekarang !!!"
"Ada apa hyo ?"
"Butik kamu akan di tutup paksa oleh pihak perpajakan"
"Mwo ? Yak jangan bercanda"
"Aku sedang tidak bercanda !! Cepat kesini sekarang !!"
"Tap-..
"Cepat kesini atau butikmu akan di tutup !!!"
Tutt
"Yak aish knp di matiin sih !! Astaga aku harus bagaimana ? Kalau aku pergi bagaimana dengan taehyung ? dia akan marah. Ah aku tlp saja"
"Nomor yang anda tuju sedang sibuk cobalah u-.."
Tutt tutt
"Aish taehyung kemana sih knp ponsel nya susah di hubungi"
Karena sudah tidak ada pilihan akhirnya nayeon pun memutuskan untuk pergi ke butik , urusan taehyung dia akan menerima jika akan di marahi nanti nya.
:::
"Maaf anda tidak bisa menutup butik ini begitu saja" ucap jihyo pada petugas yang di utus untuk menutup butik nayeon
"Sudah jelas butik ini tidak membayar pajak selama satu tahun jadi butik ini harus segera di tutup paksa"
"tapi anda tidak bisa melakukannya tuan"
"Hyo , ada apa ?" tanya nayeon yang baru saja datang
"Nay , ini mereka mengaku orang orang dari pihak perpajakan akan menutup butik mu"
"apa anda pemilik butik ini ?" tanya salah satu orang itu
"Ne saya pemilik butik ini. Kalau boleh saya tahu ada masalah apa tuan sampai butik saya harus di tutup paksa?"
"begini nona , berdasarkan catatan perpajakan butik nona sudah 1 tahun tidak membayar pajak. Dan itu sudah melanggar hukum , nona bisa saja di penjarakan karena melanggar hukum tapi karena nona selama ini terkenal disiplin membayar pajak sebelum nya jadi butik nona yang hanya di tutup , nona tak akan di penjarakan"
"Mwo ? Maaf tuan tapi saya selalu membayar pajak tepat waktu setiap bulannya " ucap nayeon karena dia merasa sudah menyuruh karyawan nya membayar pajak
"Tapi didata kami butik bona sudah 1 tahun tidak membayar pajak. Dan ini surat penutupan butik nya"
Nayeon menerima surat itu dan membaca nya teliti. "Tidak mungkin tuan. Saya benar benar membayar pajak tepat waktu"
KAMU SEDANG MEMBACA
My possessive Husband (END✔)
Любовные романыHi ! Mau infoin sebagian part cerita ini aku pindahin ke Dreame. Kalian bisa baca disana tapi cast nya aku ganti nama lokal Pen nama di Dreame : Bunny nayen