Aku, Kamu dan Cinta Karena Allah

4 1 0
                                    

Aku, kamu dan cinta karena Allah.. .
..
Indah nya, saat pesona rindu berpadu dengan keelokan cinta..
Memekarkan bunga2 kasih dalam jiwa...
Berpupukkan iman, disiram oleh air mata takut pada Nya..
Sesekali dihiasi dengan tadabur, mengingat kebesaranNya..
...
..
.
Bahagianya,..
Saat cintamu berlandaskan asmaNya..
Tak ada kata lelah untuk terus mencinta..
Dalam kebaikan senantiasa berlomba..
Berpacu untuk mendapat derajat mulia..
Saling mengingatkan agar senantiasa bertaqwa..
.
Tak ada yang lebih indah,
Dari memilikimu di dunia
.
Aku, kamu dan cinta kita, karena Allah..
.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Jul 16, 2019 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

sajakTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang