Sang raja malam telah menampakan dirinya untuk menyinari kota di tengah gelapnya keheningan malam.
Dan Yoongi masih enggan memejamkan matanya,ada sesuatu yang sayang untuk ia lewatkan jika matanya terpejam.Sedari tadi Yoongi sibuk memandangi wajah SooHee yang tertidur di dadanya.Yoongi tersenyum mengingat adegan manis tadi saat SooHee membalas ciuman nya.
Untuk pertama kalinya ciumannya disambut baik oleh gadis itu."Kau sangat menggemaskan"bisik Yoongi.
Yoongi sedikit membenarkan posisi tidur SooHee agar ia merasa nyaman.
"Eung.."SooHee melenguh saat tidurnya sedikit terusik oleh pergerakan Yoongi.Dipandangnya wajah sang istri lamat-lamat,begitu cantik walau tanpa polesan make up.
Cup.
Yoongi mengecup bibir manis SooHee,entahlah ia sangat senang merasakan bagaimana manis tekstur dari bibir gadisnya itu.
Niat hati hanya mengecupnya saja namun entah bagaimana rasanya ia tak rela untuk melepaskan bibirnya dari SooHee.Bibir Yoongi mulai bertindak nakal.Bergerak kesetiap inci bibir SooHee,merasa kurang jika lidah tak ikut serta dalam permainan bibirnya maka ia mulai menelusupkan lidahnya kedalam rongga mulut SooHee.
"Emmgg.."SooHee sedikit melenguh saat lidah Yoongi mengaduk isi mulutnya,mengajak lidahnya bergulat didalam sana.Tubuh Yoongi mulai menindih SooHee.
Ciuman Yoongi mulai turun ke dagu,rahang sesekali naik hingga mengulum telinga SooHee.Tak hanya disitu ciuman Yoongi mulai merayap ke leher jenjang SooHee menyesap nya hingga menimbulkan bekas kemerahan disana.tangan nya juga sudah gatal untuk menjamah tubuh molek milik istrinya ini.
Yoongi mengangkat kepalanya menatap tidur damai istrinya ini.Diliriknya kancing piyama SooHee yang begitu ingin ia buka,tangan nya merayap menyentuh kancing piyama SooHee.
Clek
Yeah,Dengan sekali tarik Yoongi berhasil membuka satu kancing piayamanya SooHee.Kepalanya kembali menunduk untuk mengecupi dada, pundak SooHee,entah sadar atau tidak Yoongi kembali membuka beberapa kancing lagi hingga menampakan dada putih SooHee belum lagi bra hitam milik SooHee yang terlihat begitu menggodanya.
Ia rasa besok pagi bagian dada dan leher SooHee akan jauh dari kata mulus.
"Kau benar-benar membuatku gila Min SooHee"gumam Yoongi dengan suara seraknya.
***SooHee merenggangkan tubuhnya,perutnya terasa berat karena tangan Yoongi yang melingkar posesif di perutnya.Dengan hati-hati SooHee memindahkan tangan Yoongi.
"Kenapa ada yang aneh dari bibir ku?terasa kebas"gumam SooHee sambil mengelus bibirnya.Ia beranjak dari ranjang nya menuju kamar mandi.Seperti biasa ia akan mandi lalu menyiapkan makanan untuk suaminya.
Sesekali SooHee mengucek matanya,ia berdiri di depan cermin wastafel.Matanya mengerenyit saat melihat perubahan pada bibirnya."Eoh,kenapa jadi bengkak begini?"SooHee memperhatikan baik-baik bibirnya di cermin.
SooHee sedikit mendongak untuk memperjelas pantulan nya di cermin,namun matanya menangkap sesuatu yang lain di bagian lehernya."Astaga apa ini?"
Ia terlihat panik saat melihat leher nya di penuhi lebam berwarna merah ke unguan.
"Omo,bagaimana ini?"
Tangan nya membuka kancing bajunya untuk melihat adakah bercak merah yang lain di bagian tubuhnya.Seketika mata SooHee membelak saat melihat begitu banyak tanda merah di bagian dada dan bahunya."AKKHHHHHH!!!!"SooHee memekik melihat sesuatu yang terlihat mengerikan di sekujur tubuhnya.
Brak.

KAMU SEDANG MEMBACA
Cold CEO & Sweetest Girl
FanficChoi SooHee harus terjebak dalam sebuah pernikahan dengan seorang CEO muda yang gila kerja yang bersifat dingin, akibat ulah Choi Hyein yang kabur saat perjodohan yang sedang berlangsung di keluarganya. Akankah SooHee sanggup menjalani hidup bersam...