Bagi para remaja aku yakin masa sekolah adalah masa yang paling mereka suka entah itu SD, SMP, SMA. Tapi bagiku masa sekolah sama saja setiap tahunnya.
Yah katakan aku ini anak yang tidak pernah bahagia. Ibaratkan aku seperti omelas. Anak yang harus menderita agar semua bahagia, jika aku bahagia orang akan marah dan kecewa.
Teman teman mendekatiku hanya karena mereka ingin bahagia. Apakah aku bisa mengubah ini semua?
Aku tidak banyak berharap, aku hanya punya satu harapan. Aku hanya ingin mempunyai teman yang benar benar tulus bersamaku.Hingga aku merasakan untuk yang pertama kalinya
Sekaligus luka yang amat dalam.Hai - hai
Terimakasih yang sudah mampir :)
See you next chapter 👋
KAMU SEDANG MEMBACA
Loneliness
General FictionApa arti kesendirian bagi seorang remaja? Sendiri karena belum ada yang menyatakan cinta kepadanya? Tapi aku berbeda. Kesendirian ku berbeda. Aku benar benar sendiri. Hingga saat itu ia datang... Sekaligus membuatku sakit yang teramat dalam.