Aku Hanya Berpura-pura

676 21 0
                                    

Melihat mu sudah lah biasa
Bersamamu aku terbiasa
Tapi meninggalkan mu aku tak bisa

Aku hanya berpura-pura acuh
Berpura-pura tak melihat dirimu bersamanya
Berpura-pura tetap bahagia

Karena aku malu
Malu karena tidak bisa melupakanmu
Padahal kamu sudah bersamanya

Berpura-puralah tidak tau
Agar aku merasa baik-baik saja melupakanmu nanti

Ketika Cinta Dibalas LukaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang