Bagian 1 (berfikir tentang hari kematian)

4 0 0
                                    



Berfikir tentang hari kematian bisa membantu mendorong untuk mamakai waktu sebaik mungkin, sehingga hidup menjadi lebih berkesan dan lebih berarti.

Coba anda bayangkan Minggu ini adalah minggu terakhir yang kita punya, apa yang akan ku lakukan. Mungkin kita akan bertanya pada diri sendiri

- Apa yang paling berharga dalam hidupku ya

- Bagaimana aku bisa mencintai orang lain dan diri sendiri lebih baik ya

- Perbuatan apa yang akan aku katakan dan kebaikan hari ini

- Bagaiamana dengan bekal akhirat ku ya, bagaimana dengan ibadahku

Dengan mengingat hari kematian banyak hal yang bisa di rubah dari hal negatif menjadi lebih baik misal Kita tidak akan mempermasalahkan hal-hal remeh yang tidak perlu dipermasalahkan seperti

Marah-marah dijalan karena disalib oleh kendaraan lain, murung karena perbedaan pendapat sama orang lain, atau marah sama orang sekitar karena datang telat.

Hiduplah seakan hari ini hari terakhir kita bernafas dan jadikan ini penentu apa yang kita lakukan,utarakan dan pikirkan.

Mesir menjadikan Piramid dan Mumi untuk mengingat untuk merayakan hidup dan penghormatan terhadap hidup yang tidak abadi. Inti dari semua ini tidak ada yang tau berapa umur yang akan kita dapatkan dalam hidup ini baik tua, muda, kaya, miskin terkenal atau tidak semuanya sama dihadapan kematian yang datang kapan saja dan kesadaran ini membuat setiap hari berharga.

Untuk mengingat kematian saya sebisa mungkin menyempakan untuk berkujung ke pemakaman karena tempat ini mengingatkan saya bahwa hidup saya terbatas. Maka baiknya saya fokus pada hal-hal dan orang-orang yang seharusnya yang menjadi proritas dalam hidup. Sebelum terlambat tunjukan perhatian lebih sama orang tercita, kalau sayang bilang sayang, kalau salah jangan ragu untuk minta maaf, tidak lagi menunda nunda untuk melakukan hal-hal yang prioritas karena sibuk dengan hal-hal yang tidak bermanfaat dan kepuasan batin adalah distrak terbesar dalam hidup.

Minim stress karena kita memutuskan untuk tidak lagi mempermasalahkan hal yang tidak seharusnya perlu untuk dipermasalahkan, tabung lebih banyak pengalaman hidup, karena pada akhirnya ketika ajal menjemput kita bukan apa yang kita miliki melaikan kupulan dari cerita dan pengalaman. Perlakukan waktu yang kita punya sekarang sebagai hadiah..

SELAMAT MENIKMATI HIDUP

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Dec 21, 2019 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

BERFIKIR TENTANG AKHIR INIWhere stories live. Discover now