DOUBLE DIPPER

127 18 5
                                    

Double Dipper adalah episode keTujuh dari Season Pertama yang dirilis pada 10 Agustus 2012

Sinopsis

Ketika Stan mengadakan pesta besar untuk mempromosikan Mystery Shack, Dipper menggunakan mesin fotokopi untuk membuat klon dari dirinya sendiri sehingga ia dapat mengesankan Wendy. Sementara itu, Mabel membela dua teman barunya dan memperjuangkan gelar Ratu Pesta untuk menghormati mereka, daripada membiarkan si gadis populer dan kelompoknya menang - Wikipedia

1. Bisikan

Bisikan diIntro episode ini jika dibalik akan mengatakan "Turn A With Z"
Menandakan bahwa sebuah Cipher baru sedang digunakan yaitu Atbash.

2. Ulang Tahun Stan

Ketika Soos menanyakan "ulang tahun siapa yang sedang dirayakan", Stan menjawab "bukan siapa-siapa" dengan sikap yang cukup tegang, dan mengatakan bahwa pesta tersebut hanya untuk menarik para anak-anak.

Peristiwa ini sepertinya terjadi setelah episode "The Inconveniencing" yang di Jurnal 3 dinyatakan bahwa peristiwa diepisode tersebut terjadi pada tanggal 14 Juni, sehingga episode ini "Double Dipper" kemungkinan terjadi pada hari setelahnya yaitu 15 Juni

Dan 15 Juni adalah hari Ulang Tahun Ford dan Stan

3. Rencana Dipper

20 Langkah pada Rencana Dipper untuk mengesankan Wendy adalah sebagai berikut.

20 Langkah Untuk Mengesankan Seorang Perempuan

Oleh Dipper Pines


EDISI TERJEMAHAN

(Author hanya mengarang judulnya :p)

Langkah 1: Senyum

Langkah 2: Mengenakan Celana bersih

Langkah 3: Memuji penampilannya

Langkah 4: Tertawa pada semua leluconnya

Langkah 5: Menjadi Baik

Langkah 6: Halangi Robbie

Langkah 7: Menggunakan pakaian yang sesuai (Lucunya Dipper masih menggunakan pakaiannya yang biasa :/)

Langkah 8: Mengenakan Dasi

Langkah 9: Mengobrol dengannya seperti orang normal

Langkah 10: Jelaskan aromanya

Langkah 11: Membuat dia tertawa

Langkah 12: Menyetujui semua yang dia katakan

Langkah 13: Bersikap seolah-olah kau itu orang yang Menyenangkan

Langkah 14: Bersikap seolah-olah kau itu orang yang percaya diri

Langkah 15: Mengelap keringat (secara rahasia)

Langkah 16: Hilangkan "bau Burrito" (Dipper mungkin baru saja memakan Burrito?)

Langkah 17: Berpura-pura membaca Buku Pintar

Langkah 18: Gunakan deodoran dimana saja

Langkah 19: Menunjukkan pengetahuan tentang Monstermon

Langkah 20: Jangan menunjukkan pengetahuan tentang Monstermon

(Wait What?)

Monstermon adalah salah satu monster di Pokémon

4. SNACKS

Misteri Gravity FallsTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang