Aku gak pernah tau takdir hidupku seperti apa
Yang aku minta pasti ingin semua berjalan sesuai kemauan
Tapi terkadang takdir tak bisa ditebak
Bahkan tak pernah bisa terduga oleh manusia atau siapapun
Dan kini meskipun aku sedang berjuang merubah takdirku
Apakah Tuhan akan membantuku untuk itu?
Ku harap jawabannya adalah iya
Meskipun bukan sekarang, aku yakin pasti akan terjadi
KAMU SEDANG MEMBACA
Coretanku
RandomMenulislah pakai hati. Bukan untuk meniatkan diri untuk tinggi hati. -maliaasn-
