6

1.1K 55 16
                                    


Maaf kalo ada typo.....

Chanyeol pun akhirnya pergi ke rumah yoongi, karena perasaannya tidak enak dari tadi. Selama perjalanan chanyeol tak henti hentinya berdoa supaya sahabatnya itu baik baik saja.

"Semoga tidak terjadi sesuatu yang buruk."ucapnya cemas

Akhirnya chanyeol pun tiba di rumah yoongi, disaat ia akan masuk kerumah yoongi, ia berpapasan dengan jimin.

Chanyeol pun bertanya"apakah yoongi ada di dalam?" Tanyanya kepada jimin

Jimin pun menjawab" maaf anda siapa ya? Dan untuk apa anda mencari adik saya?" Kata jimin

"Oh saya chanyeol, park chanyeol sahabatnya yoongi, saya hanya ingin memastikan bahwa yoongi tidak apa apa, soalnya yoongi susah di hubungi dan perasaan saya tidak enak. Saya hanya takut terjadi sesuatu yang buruk terhadap yoongi"jawab chanyeol dengan penuh rasa penasaran.

"Oh jadi anda sahabatnya yoongi, sebenarnya yoongi sedang tidak berada di sini, dia sedang berada di rumah sakit."jawab jimin dengan nada sedih.

Chanyeol pun terkejut ternyata dugaannya tidak salah,telah terjadi sesuatu yang buruk menimpa sahabatnya. Pantas saja perasaannya tidak enak sejak tadi.

"OMO...Rumah sakit bagaimana bisa? Ah pasti penyakit nya kambuh lagi, dasar anak itu tidak pernah menjaga kesehatannya."Kata chanyeol kesal sekaligus cemas.

Jimin pun langsung terkejut ternyata orang di depannya ini mengetahui tentang penyakit yoongi.

"Jadi kamu sudah tahu tentang penyakit yang di derita yoongi?"tanya jimin

"Saya sudah tahu sejak lama tentang penyakit yoongi, tapi dia memintaku untuk tidak memberitahukan tentang penyakit kepada siapapun." Jawab chanyeol.

"Gwaenchana... Saya sudah tahu semuanya kok. Jadi saya tidak akan marah kepadamu."Kata jimin sambil tersenyum tipis.

"Oh iya boleh saya tahu di rumah sakit mana yoongi di rawat?" Tanya chanyeol.

"Kebetulan aku mau kesana, jadi sekalian kita berangkat bersama."usul jimin.

"Baiklah emhh...."ucap chanyeol bingung.

Jimin yang mengerti pun segera menjawab."Jimin, Min jimin hyungnya yoongi."

"Baiklah jimin ssi kita berangkat bersama." Kata chanyeol

"Jangan terlalu formal panggil saja hyung." Kata jimin sambil tersenyum.

"Baiklah hyung"jawab chanyeol

"Kau membawa mobil kan jadi kau tinggal mengikuti mobilku dari belakang." Kata jimin

"Oh oke hyung."chanyeol

Merekapun akhirnya pergi ke rumah sakit tempat yoongi dirawat.

Akhirnya mereka pun tiba di rumah sakit dan segera menuju ruangan yoongi di rawat.

Cleekk.

Suara pintu terbuka.

Jimin pun segera masuk kedalam ruang rawat yoongi di ikuti chanyeol di belakang nya.

Yoongi yang sedang melamun pun menoleh. Dan terkejut mendapati chanyeol ada disana.
Tapi sesaat kemudian ia pun tersenyum.

"Hai saeng bagaimana keadaan mu." Tanya jimin.

"Sudah merasa baikan hyung." Jawab yoongi sambil tersenyum.

"Chanyeol kok kamu ada disini?"tanyanya ke pada chanyeol.

"Aku khawatir bodoh, kau tidak mengangkat telpon dan membalas pesan dari ku, dan perasaan ku tidak enak, takut terjadi sesuatu terhadap mu. Jadi aku memutuskan untuk pergi ke rumahmu dan berpapasan dengan jimin hyung. Dan aku akhirnya tau bahwa kau ada di rumah sakit, kenapa kau bisa masuk rumah sakit? apa kau tidak bisa menjaga kesehatan mu, aku selalu meminta mu untuk menjaga kesehatan, tapi tetap saja dasar kepala batu." Ujar chanyeol kesal.

Yoongi yang mendengar sahabatnya mengomel hanya terkekeh. Mengapa sahabatnya itu bawel sekali sih?.

"Maafkan aku sudah membuat mu cemas, aku sudah tidak apa apa kok jadi tenang saja jangan khawatir."jawab yoongi

"Baik-baik saja bagaimana kau ini,kau berada di rumah sakit dan kau bilang tidak apa apa. Pasti penyakit mu semakin parah dan kau bilang tidak baik baik saja. Dasar aneh."Kata chanyeol masih kesal.

" Yasudah maafkan aku! Aku berjanji akan menjaga kesehatan ku mulai sekarang."kata yoongi.

"Baiklah aku maafkan, tapi jangan diulangi." Jawab chanyeol sambil memeluk yoongi

"Iya." Jawab yoongi sambil membalas pelukan chanyeol .

Dan jimin total diabaikan, jimin yang merasa di abaikan pun kesal.
Dan dia pun berdehem."HHMm."

Chanyeol dan yoongi yang sedang berpelukan pun melepaskan pelukan mereka dan memandang kearah jimin dengan bingung.

"Kau kenapa hyung?"tanya yoongi bingung dan diiyakan oleh chanyeol

"Ish kalian mengabaikan keberadaan aku dari tadi di sini." Jawab jimin merajuk.

Chanyeol dan yoongi pun hanya tertawa melihat kelakuan jimin.

"Kenapa kalian tertawa? Apakah ada yang lucu?."tanyanya.

"Jimin hyung jelek dengan ekspresi seperti itu." Jawab chanyeol sambil tertawa.

"HAAHAAAHAA HAHAHA"

"Kalian berdua menyebalkan, lebih baik aku pergi dari sini." Kata jimin sambil mau membuka pintu.

"Ehhh jangan hyung kami hanya bercanda. Maafkan kami hyung."Kata yoongi

"Iya hyung maafkan kami."Kata chanyeol melimpali.

"Ya sudah aku maafkan, tapi jangan di ulangi lagi."ingat jimin.

"Siap hyung."jawab mereka serempak.

Mereka pun melanjutkan obrolan mereka dan sesekali bercanda, dengan membuli jimin disana.Dan jimin yang hanya bisa pasrah jadi korban buli disana. Tapi tak apa yang penting dia bisa melihat adiknya tersenyum selebar itu, membuat dia ikut tersenyum.

"Teruslah tersenyum seperti itu saeng."batin jimin.

TBC........



Akhirnya setelah sekian lama bisa up juga, maklum mau ujian.

Terimakasih yang sudah membaca. Dan maaf kalo ceritanya gaje.

Jangan lupa vote dan comment nya chingu.

ANNYEONG.....

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Feb 15, 2020 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

I LOVE YOU (MIN YOONGI)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang