Bulan
Kenapa kau tak datang malam ini
Padahal aku menantikan kehadiranmu
Aku ingin melihat cahaya indahmu
Cahaya yang selalu menemani malamku
Kau tahu?
Malam ini sepi tanpa sosokmu
Dan malam ini, menjadi malam yang kelam.

Quotes 55
Bulan
Kenapa kau tak datang malam ini
Padahal aku menantikan kehadiranmu
Aku ingin melihat cahaya indahmu
Cahaya yang selalu menemani malamku
Kau tahu?
Malam ini sepi tanpa sosokmu
Dan malam ini, menjadi malam yang kelam.