Rumah cinta palsu

12 2 0
                                    

Aku mencintaimu namun tidak dipandang
Aku bersenandung  namun tidak didengar
Aku mencoba untuk menyapa
namun tak jua mendapat balasan

Aku terpuruk pilu kau tak pernah iba
Aku menunduk tapi tak jua kau kehendaki

Aku hanya berkelana
dalam dunia khayalan ku
Menikmati cintamu dalam
angan angan ku yang tanpa kenyataan

Rasa cinta yang ku tempuh
Berjalan dalam sebuah mata gelapku
membuat mataku membengkak
karena terus terdayuh

Terus terdayuh hidup dirumah halusinasi
Rumah berjuta kehaluan
tanpa kode kenyataan

Saat jiwa tersadar
akhirnya raga ku pun bangun 
Meninggalkan  rumah penuh kepalsuan  ini 

KisahTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang