Kisah ini diambil dari komik jepang dengan judul yang sama.
Happy reading
•
•
•
•Jisung atau lebih tepatnya Han Jisung seorang siswa kelas 12 yang hidup mandiri. Dia tinggal sendiri di rumah pinjaman dari neneknya, dia terpisah dari orang tuanya karena suatu sebab. Jisung termasuk anak yang pintar dia mengambil jurusan karir bisnis manajemen.
"Pagi jisung"sapa teman jisung yaitu felix
"Pagi juga felix"balas jisung
"Kau sendiri?"tanya jisung pada felix karena melihat felix datang sendirian karena biasanya felix selalu datang dengan pacarnya yaitu changbin
"Tadi kak changbin ada kelas pagi jadinya aku berangkat sendiri"jawab felix
"Owh begitu"balas jisung
"Jisung!"panggil seseorang
"Kenapa bin?"tanya jisung
"Tadi kau dicari oleh nenek mu"jawab soobin teman sekelas jisung
"Oke terima kasih"ujar jisung
"Lix aku ke nenek ku dulu ya kamu duluan saja"pamit jisung pada felix yang diangguki oleh felix
Setelahnya jisung berjalan dikoridor menuju ruangan neneknya.
"Permisi ada apa nek?"tanya jisung setelah masuk keruangan neneknya
"Jisung nenek ingin meminta tolong padamu"ujar nenek jisung
"Minta tolong apa?"tanya jisung
"Tolong kau rawat rumah kaca yang terletak dibelakang sekolah"ujar nenek jisung
"Kenapa aku nek?"tanya jisung heran
"Nenek percaya padamu jadi tolong rawat rumah kaca itu ya, ini kuncinya nanti pulang sekolah segeralah kesana"ujar nenek jisung sembari memberikan kunci rumah kaca
"Baiklah nek aku permisi dulu"jawab jisung setelah menerima kunci rumah kaca itu
Jisung kembali kekelasnya dan mulai mengikuti pelajaran.
Skip pulang sekolah
"Jisung hari ini kita pergi ketaman yuk"ajak felix
"Maaf lix aku harus pergi kerumah kaca disuruh oleh nenek ku"jawab jisung
"Ah begitu baiklah aku duluan ya"ujar felix
Jisung berjalan sambil bersenandung ria menuju rumah kaca, banyak yang menyapanya dan jisung membalasnya dengan ramah.
Setelah sampai di depan rumah kaca, jisung segera membuka kuncinya. Dan pintu itu segera terbuka. Saat jisung masuk dia sangat terkejut karena terdapat banyak bunga yang indah.
Perlu kalian ketahui jisung sangat membenci bunga.
"Apa aku harus merawat seluruh bunga yang ada disini?"tanya nya pada diri sendiri
"Nenek kan tau jika aku tidak menyukai bunga"gumamnya lagi
"Apa boleh buat aku harus tetap melakukannya"lanjutnya
Setelahnya jisung menaruh tasnya dimeja yang tersedia disana. Jisung segera membersihkan rumah kaca itu hingga bersih, dan dia mencoba menyirami bunga bunga yang ada disana drngan telaten. Setelah selesai semua dia bersiap untuk pulang kerumahnya.
Bushhhh
Saat hendak mengunci pintu, jisung mendengar sesuatu dari dalam rumah kaca.
"Suara apa itu?"tanya jisung entah pada siapa dan dia kembali masuk kedalam untuk memeriksa
"Tidak ada apa apa, mungkin hanya angin biasa"ujar jisung dan setelahnya dia berbalik menuju keluar
"Wah indah sekali tempat ini"ujar seseorang
"S-siapa itu?"tanya jisung terkejut karena mendengar suara dari belakang saat dia berbalik dia sangat terkejut dengan apa yang dilihatnya.
Hay aku datang dengan book baru tapi dengan genre fantasy hehe, cerita ini terinspirasi dari komik jepang dengan judul yang sama hanya saja ceritanya disini sedikit kuubah. Semoga suka ya.
KAMU SEDANG MEMBACA
°•^Flower Garden Egoist^•° {Hyunsung ver}
FantasyJisung bercita-cita menjadi pegawai negeri dan menjalankan kehidupan yang stabil. Suatu hari, dia dimintai tolong oleh direktur sekolah untuk mengurus rumah kaca. Begitu masuk kerumah kaca, jisung bertemu 4 pemuda tampan yang sangat asing baginya. ...