🎶 : Goodbye Summer

17 1 0
                                    

ps : Ayo bacanya sambil dengerin lagunya f(x) ft

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

ps : Ayo bacanya sambil dengerin lagunya f(x) ft. D.O - Goodbye Summer.

***

Siang itu ditemani oleh cahaya matahari yang menyusup melalui jendela, laki-laki bernama Kun terlihat sedang merapikan barang-barang yang sudah tidak terpakai didalam gudang.

Summer 2013

Tulisan pada sebuah box coklat yang lumayan besar menarik perhatian Kun. Laki-laki itu berjalan menghampiri box tersebut yang terlihat lumayan berdebu. Ketara sekali sudah cukup lama tinggal dalam gudang.

Ia membuka perlahan box tersebut, dan tampaklah barang-barang yang tidak asing bagi Kun.

Lelaki itu tersenyum tipis, lalu ia mengambil sebuah foto.

Sebuah foto dirinya bersama gadis itu di koridor depan kelas mereka. Kun bisa mengingat dengan jelas peristiwa dibalik foto itu.

 Kun bisa mengingat dengan jelas peristiwa dibalik foto itu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

***

Sudah terhitung hampir dua jam pelajaran bahasa inggris berlangsung, seorang gadis terlihat sangat bosan sekali, ia adalah Lily.

Gadis itu sudah menguap berkali-kali, bahkan ia sampai meminta sedikit air minum Steph -teman sebangkunya- untuk membasahi matanya.

Lily menjatuhkan kepalanya keatas meja, pandangannya lurus menuju samping, terlihatlah laki-laki yang cukup fokus mengikuti kelas.

"Psstt." Panggil Lily pada laki-laki itu.

Tak kunjung mendapat respon, ia lalu memanggilnya kembali. "Psst, heh Kun."

Lelaki yang dipanggil Kun itu menoleh pada Lily. Ia tak membalas panggilannya namun wajah laki-laki itu seolah menjawab, 'Ada apa?'

"Bolos ayo, bosen sumpah." Bisik Lily yang masih bisa didengar oleh Kun.

"Bentar lagi juga beres Ly, sabar." Kun masih fokus menulis catatan yang ia pinjam dari Eric, karena ia tadi tertinggal beberapa catatan penting.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Feb 04, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Love Song | ft. NCT OT23Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang