celoteh derahra

19 1 0
                                    

Hujan...

Tak ada rasa yang amat indah ketika dia membasahi langit hitam datang

Tak ada yang dapat mengalahkan sendu di kala hujan menyapa

Tak ada yang bisa mewakilkan rasa ini dikala gerimis mengundang

Tapi...

Hanya rasa rindu yang teramat dalam yang tak pernah aku sampaikan kepada hujan dikala aku disini dan dia disana

#derahra

celoteh derahraTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang