Happy Reading
💡💡💡
Author Pov
Matahari masuk menyinari Wajah Eunji melalui celah gorden yang tak tertutup rapatDan tak lama kemudian Wanita pemilik Eyes smile itupun terbangun..
Saat membuka mata.. hal yang pertama ia lihat adalah Wajah Damai Chanyeol yang masih tertidur Nyenyak..
Mungkin karena sudah mulai terbiasa.. mereka menjadi tak canggung lagi untuk tidur berhadapan... Namun tetap ada guling yang menjadi pembatas diantara mereka..
Eunji tersenyum melihat Chanyeol yang masih berada di alam mimpi.. entah mengapa.. dia suka memperhatikan setiap inchi wajah pria itu.. Hatinya terasa tenang ketika memandanginya..
Dan tentu saja Eunji melalukannya diam diam... tanpa sepengetahuan Chanyeol.
Setelah merasa puas memandanginya.. akhirnya Eunji bangkit dari tempatnya lalu membuka Gorden yang sejak tadi membatasi masuknya sinar matahari ke kamar mereka..
"Ahh.. segarnya.." monolognya
Entah mengapa semenjak ia tinggal di Apartment.. ia jadi lebih cepat bangun dibandingkan Alaramnya..
Tak ingin membuang buang waktu Eunji segera menuju Dapur untuk melakukan rutinitas paginya.. yaitu memasak dan Membuat Bekal Untuknya dan Chanyeol
"Hmm..? Apa dia belum bangun..?" Ujar Eunji saat semua masakannya telah tertata di atas meja makan
Eunji kembali masuk ke dalam kamar dan benar saja Chanyeol masih asik memeluk gulingnya..
"Chan.. Bangun.. kita harus sarapan dan bekerja.." ujar Eunji semabri menggerakkan lengan Chanyeol
"Eunghh.. jam berapa sekarang..?" Tanya Chanyeol yang mulai membuka matanya
"Jam setengah Tujuh.. ayo bangun.." jawab Eunji sembari berjalan kembali ke dapuar
KAMU SEDANG MEMBACA
Roommate [END]
FanfictionTinggal satu atap dengan seorang pria? Apa Eomma ku sudah tidak waras..? Akkhhh... ~Jung Eunji Dia terkadang Bodoh.. tapi.. dia juga cukup manis..~ Park Chanyeol - Roommate - 2020 Start : 7 Mei 2020 End : 13 Nov 2020 Cerita ini terinspirasi dari beb...