Lukis

6 2 0
                                    

Pada ribuan detik aku selalu menunggu
Pada ribuan kesibukan selalu kusepatka untuk mampir ke sana
Di rumah terakhirmu
Ku sempatkan untuk bercengkrama dengan mu walau perih
Namun seperti katamu
Kamu akan selalu ada di hatiku

AnganTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang