Prologue

7 2 0
                                    

       Zaman sekarang, perempuan mandiri dan pekerja keras mungkin sudah jarang ditemui. Sebelum itu, ayo berkenalan dengan sosok Kang Ha Ri. Putri  seorang konglomerat Korea yang ingin hidup mandiri dengan hasil kerja kerasnya sendiri. Meskipun memiliki orang tua kaya raya yang sejatinya mampu mencukupi segala kebutuhannya, Ha Ri tetap mengambil pekerjaan di akhir pekan.
       Kuliah di kampus yang berbeda dengan daerah tempat tinggalnya membuat Ha Ri harus menetap di apertemen. Tentu saja karena orang tuanya kaya. Bahkan beberapa temannya berpikir, kenapa Ha Ri tetap mengambil pekerjaan? Ha Ri hanya menjawab, dia ingin mandiri. Asisten rumah tangga saja hanya datang 3 hari sekali. Bahkan sama sekali tidak datang kecuali Ha Ri yang meminta.
       Karena seseorang, hidup Ha Ri jadi tidak terduga. Membuat dia harus menyembunyikan hal besar dari orang tuanya. Hal hal yang mungkin sedikit sulit diterima akal apalagi di tahun 2020 yang bisa dibilang zaman modern.

                               🎐🎐

Note :
Cerita ini murni imajinasi penulis. Yang terinspirasi dari sejarah Korea kuno pada era Joseon. Mohon maaf kalau ada unsur unsur yang mungkin tidak sesuai dengan sejarah aslinya. Ini benar benar hanya sebagai hiburan semata. Ghamsamnida🙏

When 2020Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang