17. ~Kematian itu pasti~

53 7 0
                                    

بسم الله الرحمن الرحيم

Wahai saudaraku, sampai kapankah engkau mau berkubang di dalam kemaksiatan? Tahukah engkau kapan hari kematianmu? Dimana engkau akan mati? Tentu kamu tidak akan mengetahuinya dengan pasti.

Bayangkanlah jika engkau berada dalam tekanan sakaratul maut.
Malaikat maut tepat berada diatas kepalamu.

Nafasku tersengal-sengal, nyawamu meregang, mulutmu terkunci, anggota badanmu lemas, lehermu berkeringat, matamu terbelalak, pintu taubat telah tertutup untukmu.

Orang-orang di sekitarmu penuh dengan tangisan dan suara rintihan, sedang engkau dalam kesedihan yang mendalam, tiada seorang pun yang dapat menyelamatkanmu darinya.

Engkau menyaksikan peristiwa tersebut, setelah sebelumnya kenikmatan dan kesenangan yang telah engkau nikmati.

❤️ Ustadzah Ismi Zana❤️













Semoga bermanfaat :)
Salam hangat, intanintan606

Silahkan Vote & comment 😉

Kalam SyarifahTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang